Pengembangan Desain Wearable Chair Untuk Mengurangi Faktor Kelelahan Pada Tenaga Medis

Jafari, Nadya Paramitha (2021) Pengembangan Desain Wearable Chair Untuk Mengurangi Faktor Kelelahan Pada Tenaga Medis. Undergraduate thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.

[thumbnail of 08311740000027-Undergraduate_Thesis.pdf] Text
08311740000027-Undergraduate_Thesis.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only until 1 October 2023.

Download (8MB) | Request a copy

Abstract

Proses operasi bisa mencapai 8 hingga 12 jam, lamanya proses operasi dan dilakukan dalam postur berdiri selama berjam-jam menimbulkan masalah yaitu beban pada punggung bagian bawah dan kaki meningkat sehingga menyebabkan kelelahan dan sakit. Penggunaan wearable chair dapat mengurangi 33% dari beban punggung. Namun alat ini belum digunakan di Indonesia, padahal kebutuhan sangat tinggi dan dapat digunakan tidak hanya untuk proses operasi di rumah sakit namun dapat digunakan juga untuk pekerjaan yang memiliki posisi kerja berdiri pada waktu yang lama. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan dan membuat desain wearable chair yang memiliki bentuk simple, easy to use, kuat, memiliki sudut yang dapat dirubah dan memiliki harga yang terjangkau sehingga diharapkan dapat digunakan untuk membantu dokter dan asisten dokter dalam proses operasi. Metode penelitian yang dilakukan dengan deskriptif kualitatif dan kuantitatif. Teknik pengumpulan menggunakan cara observasi, studi pustaka dan simulasi software. Dari hasil penelitian didapatkan sudut mekanisme yang digunakan yaitu 150, 120, dan 90. Untuk mekanisme perubahan sudut tersebut menggunakan sistem gear dan kuncian pir yang telah didesain dari sudut yang telah terpilih. Adapun material yang digunakan pada desain mekanisme adalah stainless steel yang memiliki kekuatan yang tinggi namun tidak terlalu membebani kaki ketika digunakan. ===================================================================================================
The operation process can reach 8 to 12 hours, the length of the operation and performed in a standing posture for hours causes problems that are the load on the lower back and legs increased causing fatigue and pain. The use of wearable chairs can reduce 33% of back fatigue. But this tool has not been used in Indonesia, but the need is very high and can be used not only for the process of surgery in hospitals but can also be used for jobs that have a standing position for a long time. This research aims to develop and make a wearable chair design that has a simple shape, easy to use, strong, has a revamped angle and has an affordable price so that it is expected to be used to help doctors and physician assistants in the process of surgery. Research methods conducted with qualitative and quantitative descriptives. Collection techniques using observation methods, library studies and software simulations. From the results of the study obtained, the angles of the mechanism used are 150, 120, and 90. For the angle change mechanism uses a gear system and pear locking that has been designed from the selected angle. The material used in the mechanism design is stainless steel that has a high strength but does not overload the feet when used.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Easy to Use, Operasi, Simple, Wearable chair, Operation, Simple, Wearable chair
Subjects: T Technology > T Technology (General) > T57.62 Simulation
T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General) > TA645 Structural analysis (Engineering)
T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General) > TA658 Structural design
T Technology > TS Manufactures > TS170 New products. Product Development
T Technology > TS Manufactures > TS171 Product design
Divisions: Faculty of Creative Design and Digital Business (CREABIZ) > Product Design > 90231-(S1) Undergraduate Thesis
Depositing User: Nadya Paramitha Jafari
Date Deposited: 08 Sep 2021 07:08
Last Modified: 08 Sep 2021 07:08
URI: http://repository.its.ac.id/id/eprint/91831

Actions (login required)

View Item View Item