Studi Alternatif Pemilihan Trase Transportasi Massal Akses Bandara Juanda Dengan Stasiun Gubeng

Hartandi, Septian (2010) Studi Alternatif Pemilihan Trase Transportasi Massal Akses Bandara Juanda Dengan Stasiun Gubeng. Other thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.

[thumbnail of 3104100106-Undergraduate_Thesis.pdf] Text
3104100106-Undergraduate_Thesis.pdf - Published Version

Download (99MB)

Abstract

Sistim transportasi darat yang bergerak diatas rel bersifat massal dan terbukti sangat efektif dan efisien dalam melaksanakan tugas menghadapi kebutuhan transportasi terutama pada saat puncak seperti lebaran, tahun baru dan liburan sekolah. Peningkatan kelas bandar udara Juanda di Surabaya dari bandara nasional Juanda menjadi bandara intemasional. Juanda akan menimbulkan dampak meningkatnya aktifitas transportasi darat dari dan menuju bandara intemasional tersebut. Hal ini jika tidak diikuti dengan peningkatan sistim jaringan transportasi di dalam kota Surabaya akan menyebabkan terhambatnya bandar udara intemasional Juanda untuk berfungsi sebagaimana mestinya, karena jaringan jalan di kota Surabaya yang menghubungkan kota Surabaya dengan bandar udara Juanda sudah sangat padat sehingga akan cukup menjadi penghambat aktifitas transportasi dari dan memtju bandar udara Juanda. Dan satu-satunya altematif adalah menggunakan jaringan transportasi yang tidak membebani jaringan jalan di Surabaya yaitu sistim transportasi rel. Hasil analisa alternative trase yang didapat menggunakan Multi Criteria Analysis adalah menggunakan altematif trase IH yaitu trase yang mengikuti jalur middle ring road dan moda transportasi missal berbasis rel yang digunakan adalah light rail transit.
=============================================================================================================================
Land mass transportation system which move on the railway have the quality of mass and proven to be very effective and efficient to carried out the duty about the needs of transportation especially when the peak season like Idul Fitri, New Years Eve and holiday. The improvement in Juanda Airport in Surabaya from National Airport and become an International Airport will cause an increasing transportation activity from and towards the airport. If this improvement is not followed by the improvement in transportation system in Surabaya then it will make Juanda unable to functioned like it should[ Because the road system in Surabaya is too crowded\ that ’s will disturb the transportation activity from and toward the Airport. And the option of alternative is to design transportation system which would not weigh up the density in road system in Surabaya, which is Railway System.. The analysis result is the feasible corridor to build up railway transportation system is alternative that resemble the path of the middle ring road and we use Light Rail Transit as it's railway transportation system.

Item Type: Thesis (Other)
Additional Information: RSS 388.4 Har s 2010
Uncontrolled Keywords: Transportasi rel Trase, Light Rail Transit, Railway Transportation, Railpath.
Subjects: H Social Sciences > HE Transportation and Communications > HE311.I4 Urban transportation
Divisions: Faculty of Civil, Planning, and Geo Engineering (CIVPLAN) > Civil Engineering > 22201-(S1) Undergraduate Thesis
Depositing User: Anis Wulandari
Date Deposited: 22 Nov 2022 07:50
Last Modified: 22 Nov 2022 07:50
URI: http://repository.its.ac.id/id/eprint/95119

Actions (login required)

View Item View Item