Desain Mainan Kolektibel Makhluk Mitologi Cindaku asal Jambi guna Melestarikan Budaya Indonesia dengan Menggunakan Media Resin Art Toys

Atmaja, Nityo Anandito Dharma (2023) Desain Mainan Kolektibel Makhluk Mitologi Cindaku asal Jambi guna Melestarikan Budaya Indonesia dengan Menggunakan Media Resin Art Toys. Other thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.

[thumbnail of 08311940000035-Undergraduate_Thesis.pdf] Text
08311940000035-Undergraduate_Thesis.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only until 1 October 2025.

Download (10MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendesain mainan kolektibel berbasis makhluk mitologi Cindaku asal Jambi dengan menggunakan media resin art toys sebagai alat untuk melestarikan budaya Indonesia. Makhluk mitologi Cindaku memiliki nilai historis dan simbolis yang kuat dalam budaya Jambi, namun terancam punah akibat minimnya pengenalan dan apresiasi terhadap warisan budaya tersebut. Dalam penelitian ini, penulis akan menerapkan eknik desain dan produksi resin art toys untuk menciptakan mainan yang memvisualisasikan secara estetis karakteristik makhluk mitologi Cindaku. Selain itu, kami juga akan mempelajari dampak dari penggunaan media resin art toys terhadap daya tahan dan keawetan mainan tersebut, serta melakukan penilaian terhadap respons masyarakat terhadap produk yang dihasilkan. Diharapkan hasil dari penelitian ini dapat memberikan kontribusi positif dalam melestarikan budaya Indonesia melalui media mainan kolektibel yang menarik dan bernilai seni.
=================================================================================================================================
This research aims to design collectible toys based on the mythological creature Cindaku from Jambi, using resin art toys as a tool to preserve Indonesian culture. The mythological creature Cindaku holds strong historical and symbolic value in Jambi’s culture, but it is endangered due to a lack of awareness and appreciation for this cultural heritage. In this study, we will apply resin art toys design and production techniques to create toys that aesthetically visualize the characteristics of the mythological creature Cindaku. Additionally, we will examine the impact of using resin art toys as a medium on the durability and longevity of the toys, as well as assess the public’s response to the resulting products. It is expected that the findings of this research will contribute positively to the preservation of Indonesian culture through engaging and artistically valuable collectible toys.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Cindaku, Jambi, Harimau Sumatera, Art toys, Collectible
Subjects: T Technology > TS Manufactures > TS171 Product design
Divisions: Faculty of Creative Design and Digital Business (CREABIZ) > Product Design > 90231-(S1) Undergraduate Thesis
Depositing User: Nityo Anandito Dharma atmaja
Date Deposited: 29 Jul 2023 17:49
Last Modified: 29 Jul 2023 17:49
URI: http://repository.its.ac.id/id/eprint/99951

Actions (login required)

View Item View Item