Perancangan Restoran 2 Lantai di MERR Surabaya dan Perancangan Renovasi Rumah dan Laboratorium Solar Cell di Durenan Trenggalek

Ka'bah, Muhammad Rifyal (2018) Perancangan Restoran 2 Lantai di MERR Surabaya dan Perancangan Renovasi Rumah dan Laboratorium Solar Cell di Durenan Trenggalek. Masters thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.

[thumbnail of 08111770010007-Master_Thesis.pdf]
Preview
Text
08111770010007-Master_Thesis.pdf - Accepted Version

Download (37MB) | Preview

Abstract

Kawasan MERR menjadi wilayah yang layak untuk difungsikan sebagai kawasan guna komersil, didukung jalan arteri 6 jalur dengan kuantitas kepadatan kendaraan yang melintas cukup padat, serta didukung oleh RTRW Kota Surabaya sebagai zona komersil. Rancangan Restoran memanfaatkan potensi lahan secara penuh yang berlokasi di MERR ini untuk memberikan nilai aset yang tinggi pada lahan. Rancangan restoran memberikan fungsi lebih yaitu Drive Thru sebagai fasilitas yang mempermudah konsumen restoran. Mementingkan pemisahan zona dan alur konsumen dengan pengelola menghasilkan sirkulasi yang bersih, baik dan rapi. Dengan konsep yang mendukung untuk kebersihan area lingkungan sebagai nilai lebih untuk mendatangkan sebuah kepercayaan kualitas makanan yang unggul kepada konsumen restoran.
=======================================================================================================
The MERR area is a feasible area to function as a commercial area, supported by a 6-lane arterial road with a density of vehicles passing quite dense, and supported by RTRW Surabaya as a commercial zone. The restaurant design utilizes the full potential of the land located at MERR to provide high asset value to the land. The design of the restaurant provides more functionality is Drive Thru as a facility that simplify restaurant consumers. the separation of the zone and the flow of consumers with managers produces a clean, good and neat circulation. With a supportive concept for the cleanliness of the environmental area as an added value to bring a trust of superior food quality to restaurant consumers.

Item Type: Thesis (Masters)
Additional Information: RPA 747.857 1 Kab p-1 3100018078066
Uncontrolled Keywords: Commercial, restaurant, drive through
Subjects: N Fine Arts > NA Architecture
T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery > TJ810.5 Solar energy
Divisions: Faculty of Architecture, Design, and Planning > Architecture > Architect Professional Education
Depositing User: Muhammad Rifyal Ka'bah
Date Deposited: 22 Oct 2020 06:28
Last Modified: 22 Oct 2020 06:28
URI: http://repository.its.ac.id/id/eprint/55656

Actions (login required)

View Item View Item