Penerapan Fuzzy Time Series Dalam Peramalan Nilai Kebutuhan Energi Listrik Jenis Golongan Tarif Rumah Tangga Di Jawa Timur

Rahmah, Ekky Hidma Octia (2019) Penerapan Fuzzy Time Series Dalam Peramalan Nilai Kebutuhan Energi Listrik Jenis Golongan Tarif Rumah Tangga Di Jawa Timur. Undergraduate thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.

[thumbnail of BUKU TA__ 06111440000015.pdf] Text
BUKU TA__ 06111440000015.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only until 1 October 2022.

Download (4MB) | Request a copy

Abstract

Listrik telah menjadi kebutuhan utama manusia untuk menjalankan segala aktifitasnya. Akan tetapi, peningkatan kebutuhan itu tidak sebanding dengan peningkatan penyediannya yang berakibat sering terjadi pemadaman aliran listrik. Kondisi tersebut mendukung dilakukannya pengembangan penyediaan tenaga listrik dengan melakukan peramalan nilai kebutuhan energi listrik dengan menggunakan data pemakaian kWh listrik jenis golongan tarif rumah tangga dengan metode fuzzy time series. Hasilnya adalah metode fuzzy time series baik digunakan pada data pemakaian kWh listrik kelompok rumah tangga golongan tarif reguler, karena rata-rata nilai MAPE yang dihasilkan sebesar 19 % atau dapat dikatan rata-rata ketepatan nilainya sebesar 81 %, terutama untuk data jenis golongan tarif R-3/6.600 VA ke atas dengan nilai MAPE sebesar 4,8 persen atau dapat dikatakan ketepatan nilainya 95,2 %.
================================================================================================
Electricity has become the main need to run all their activities. However, increasing the need was not proportional to the increase in providers which resulted in frequent power outages. These conditions favor the development of the electric power supply is by forecasting the value of electrical energy needs by using the data type of the electrical kWh usage rates of households with the method of fuzzy time series. The result is a method of fuzzy time series used on consumption data electricity kWh household groupings the regular rates, because the average MAPE generated is 19% or it can be said to average accuracy value is 81%, mainly for the data type of the price of R-3/6,600 VA up to the value of MAPE is 4.8 percent or it can be said the precision value is 95.2%.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: RSMa 519.535 Rah p-1 2019
Uncontrolled Keywords: peramalan, fuzzy time series, kwh listrik, golongan tarif rumah tangga.
Subjects: Q Science > QA Mathematics > QA280 Box-Jenkins forecasting
T Technology > T Technology (General)
T Technology > T Technology (General) > T174 Technological forecasting
Divisions: Faculty of Mathematics, Computation, and Data Science > Mathematics > 44201-(S1) Undergraduate Thesis
Depositing User: Ekky Hidma Octia Rahmah
Date Deposited: 12 Jan 2022 04:37
Last Modified: 14 Jan 2022 07:52
URI: http://repository.its.ac.id/id/eprint/61906

Actions (login required)

View Item View Item