Mixer Otomatis Pencampur Bahan Adonan Kue Dikendalikan Dengan Menggunakan Mikrokontroler

Aditie, Okita Nanda and Purnama, Nanda Dwi (2014) Mixer Otomatis Pencampur Bahan Adonan Kue Dikendalikan Dengan Menggunakan Mikrokontroler. Undergraduate thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.

[thumbnail of 2211030060_2211030076-Undergraduate_Theses.pdf]
Preview
Text
2211030060_2211030076-Undergraduate_Theses.pdf - Published Version

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 2211030060_2211030076-Presentation.pdf]
Preview
Text
2211030060_2211030076-Presentation.pdf - Presentation

Download (2MB) | Preview

Abstract

Perusahaan pembuatan
kue biasanya menggunakan alat penghalus
untuk membikin adonan yang akan di panggang di tempat pengovenan.
Untuk mengahaluskan adonan tentu dilakukan dengan menggunakan
Mixer
kue agar setiap adonan
mentah yang belum tercampur menjadi
halus dan siap untuk di oven. Sampai saat ini masih banyak produksi
kue yang dilakukan suatu perusahaan atau
home industry
dengan
menggunakan
Mixer
pada umumnya yang bekerja secara manual dan
masih menggunakan campur tangan Manusia.
Mixer kue adalah salah
satu alat produksi pembuatan adonan kue kering yang banyak di
produksi pada saat sekarang ini.
Oleh karena itu dibutuhkan suatu sistem yang dapat bekerja secara
otomatis
agar lebih efektif dan efisien dengan menggunakan
Mikrokontroler Arduino-
Due, Limit Switch, Solenoid, dan Motor DC
12
Volt sebagai penggerak wadah bahan.
Alat ini berfungsi sebagai penggerak wadah bahan yang telah terisi
adonan mentah seperti Mentega cair, Telor, Tepung, dan lain
-lain.
Dengan menggunakan
Arduino-
Due, wadah bahan dapat bergerak sesuai
dengan waktu yang diinputkan
pada program
.
Dari hasil pengujian data yang dilakukan, didapat bahwa
w
adah
bahan
tidak berjalan dengan sempurna karena masih belum
memungkinkan untuk diisi den
gan
bahan cair atau
adonan cair dan
untuk mengembangnya adonan masih berdasarkan waktu.
Selain itu
Mixer dapat berputar sesuai dengan program yang diinputkan dan
dengan
delay
waktu yang ditentukan. ========== Baking companies typically use a smoothing tool to make dough
that will be baked in the oven. To smooth the dough would be done by
using a cake mixer so that any uncooked dough that has not been
blended into a smooth and ready for the oven. As of today there are
many who do a cake production company or home industry in general
by using the Mixer that works manually and still use human
intervention. Cake mixer is one of the means of production of the pastry
dough that much in production at the present time.
Therefore
we need a system that can work automatically to more
effectively and efficiently by using the Arduino Microcontroller
-Due,
Limit Switches, Solenoid, and 12
Volt DC moto
r as the driving container
ma
terials.
This tool serves as the driving force that has been filled container
materials like raw dough melted butter, egg, flour, and others. By using
Arduino-
Due, container materials can be moved according to t
he time
entered
in the program.
From the results of tests on the data, found that the container
material does not work out perfectly because it is still not possible to be
filled with liquid material or liquid dough and batter for deployment is
based on time. In addition to rotating mixer in accordance with the input
program and the delay time specified

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: RSE 629.895 Adi m
Uncontrolled Keywords: Mixer, Arduino-Due, Limit Switch, dan Solenoid
Subjects: T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery > TJ213 Automatic control.
T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery > TJ230 Machine design
Divisions: Faculty of Industrial Technology > Electrical Engineering > 20401-(D3) Diploma 3
Depositing User: - Davi Wah
Date Deposited: 11 Jun 2019 06:28
Last Modified: 11 Jun 2019 06:28
URI: http://repository.its.ac.id/id/eprint/63094

Actions (login required)

View Item View Item