Studi Pengukuran Karakteristik Jaringan Lokal Untuk Transmisi Digital Di Indonesia

Prengkuan, Irene (1993) Studi Pengukuran Karakteristik Jaringan Lokal Untuk Transmisi Digital Di Indonesia. Undergraduate thesis, Institut Technology Sepuluh Nopember.

[thumbnail of 2882200951-Undergraduate Thesis.pdf]
Preview
Text
2882200951-Undergraduate Thesis.pdf - Published Version

Download (2MB) | Preview

Abstract

Trend teknologi telekomunikasi mengarah pada sistem Jaringan Digital Terpadu, yang menuntut digitalisasi sistem switching dan transmisi sampai pada Jaringan kabel lokal. Kondisi Jaringan lokal di Indonesia masih menggunakan kabel twisted pair yang dirancang untuk sinyal analog, sehingga diperlukan penelitian untuk menguji kelayakannya. Tugas akhir ini mempelajari karakteristik Jaringan lokal, yang diharapkan dapat memberi gambaran kemampuan jaringan dalam mendukung transmisi sinyal digital. khususnya pada ISDN Basic Access ( 144 kb/s).

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: RSE 621.387 83 Par s-1
Uncontrolled Keywords: Jaringan Digital Terpadu; ISDN
Subjects: T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering > TK5105 Data Transmission Systems
Divisions: Faculty of Industrial Technology > Electrical Engineering > 20201-(S1) Undergraduate Thesis
Depositing User: Mr. Tondo Indra Nyata
Date Deposited: 14 Aug 2019 08:27
Last Modified: 14 Aug 2019 08:27
URI: http://repository.its.ac.id/id/eprint/70361

Actions (login required)

View Item View Item