Perencanaan Peningkatan Jalan Kalianak Surabaya pada STA 2+400 - 7+400 dengan Menggunakan Perkerasan Kaku

Kusmaningsih, Rika (2018) Perencanaan Peningkatan Jalan Kalianak Surabaya pada STA 2+400 - 7+400 dengan Menggunakan Perkerasan Kaku. Undergraduate thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.

[thumbnail of 10111515000019-Undergraduate_theses.pdf]
Preview
Text
10111515000019-Undergraduate_theses.pdf - Accepted Version

Download (3MB) | Preview

Abstract

Jalan Kalianak Surabaya adalah Jalan Arteri Primer yang menghubungkan kota Surabaya dengan kota Gresik. Meningkatnya pertumbuhan kendaraan terutama pada kendaraan niaga membuat kondisi jalan kalianak banyak mengalami kerusakan,serta saluran drainase yang kurang berfungsi secara optimal,membuat jalan kalianak ini sering mengalami kebanjiran pada saat hujan deras mengguyur.
Pada proyek peningkatan jalan kali ini,perhitungan pertebalan lapis perkerasan menggunakan metode “Perencanaan Beton Semen Pd-T-14-2003”, Dinas Pekerjaan Umum Bina Marga Departemen Permukiman dan Prasarana Wilayah. Dengan menambah lapis ulang perkerasan beton semen di atas eksisting jalan yang semula aspal beton,diharapkan bisa memikul beban kendaraan niaga yang lewat selama umur rencana 20 tahun,serta dengan tidak mengubah trase jalan dan menambah lebar 1m di sisi kiri dan 1m di sisi kanan.
Proyek peningkatan jalan kalianak ini menggunakan lapis tambah dengan lean concrete K-150 setebal 10 cm dan dilapisi lagi dengan beton semen K-400 setebal 25 cm. Pada saluran drainase digunakan beton precast U-ditch dengan ukuran 1m x 1m x 1,2m.
=========================================================================================================
Jalan Kalianak Surabaya is the Primary Arterial Road connecting two cities, Surabaya and Gresik. Increased growth of transportation, especially the ones supporting commercial activities, causes a lot of damage along the road. Accompanied by less functioning drainage channels, Jalan Kalianak is often flooded during heavy rain.
In this road improvement project, the calculation of pavement layer thickness uses "Concrete Cement Pd-T-14-2003 Planning", Bina Marga Public Works Service, Department of Settlement and Regional Infrastructure. By adding reinforced concrete pavement over the existing concrete asphalt road, it is expected to withstand passing transportation loads over the next 20 years in plan, without changing the road trace and added the road width 1m in the left side and 1m in the right side.
This improvement project of Jalan Kalianak uses additional layers, consisting of 10 cm K-150 lean concrete. Then will be coated again using 25 cm K-400 concrete. In drainage channel, U-ditch precast concrete used with 1m x 1m x 1,2m size.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: RSIS 625.7 Kus p-1 3100018074704
Uncontrolled Keywords: Arteri primer, Trase jalan, Kendaraan niaga, Primary arterial road, Road trace, Transportation for commerce
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
T Technology > TE Highway engineering. Roads and pavements
Divisions: Faculty of Vocational > Civil Infrastructure Engineering (D3)
Depositing User: rika kusmaningsih
Date Deposited: 09 Feb 2018 09:05
Last Modified: 31 Mar 2020 22:53
URI: http://repository.its.ac.id/id/eprint/49876

Actions (login required)

View Item View Item