Desain Dan Analisis Splay Tree Pada Penyelesaian Persoalan Spoj Klasik 19543

Darmawan, Muhammad Kemal (2015) Desain Dan Analisis Splay Tree Pada Penyelesaian Persoalan Spoj Klasik 19543. Undergraduate thesis, Institut Technology Sepuluh Nopember.

[thumbnail of 5111100173-Undergraduate Thesis.pdf]
Preview
Text
5111100173-Undergraduate Thesis.pdf - Published Version

Download (2MB) | Preview

Abstract

Diberikan sejumlah barisan bilangan integer non negatif awal dan diberikan sejumlah operasi untuk memodifikasi barisan bilangan tersebut atau melakukan perhitungan pada barisan bilangan tersebut. Operasi-operasi tersebut ialah penyisipan bilangan, penghapusan bilangan, perubahan bilangan dan query dengan jarak tertentu pada bilangan.
Splay Tree merupakan salah satu struktur data binary search tree yang menerapkan konsep self balancing. Tree ini menggunakan cara mendekatkan node-node yang sering diakses menuju root untuk mengefisienkan waktu pengaksesan, cara tersebut dinamakan operasi splay. Splay melakukan perpindahan suatu node menuju root pada tree.
Pada penelitian ini akan didesain dan diimplementasikan solusi untuk permasalahan query barisan dinamis dengan menggunakan Splay Tree. Penggunaan Splay Tree ditujukan untuk merepresentasikan barisan bilangan yang diberikan dan menangani operasi-operasi yang ditujukan pada barisan tersebut.
Solusi yang dikembangkan berjalan dengan kompleksitas waktu

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: RSIf 006.746 Dar d
Uncontrolled Keywords: Splay Tree, Self Balancing Binary Search Tree, Query Barisan Dinamis.
Subjects: Q Science > QA Mathematics > QA76.6 Computer programming.
Divisions: Faculty of Information and Communication Technology > Informatics > 55201-(S1) Undergraduate Thesis
Depositing User: Mr. Tondo Indra Nyata
Date Deposited: 14 May 2019 07:12
Last Modified: 14 May 2019 07:12
URI: http://repository.its.ac.id/id/eprint/63025

Actions (login required)

View Item View Item