ANALISIS KELELAHAN MENGGUNAKAN PENDEKATAN MEKANIKA KEPECAHAN BERBASIS RESIKO PADA STRUKTUR BL PLATFORM UNTUK PERPANJANGAN UMUR OPERASI DAN PENENTUAN INTERVAL WAKTU INSPEKSI

FANANY, AHMAD AZHAR (2016) ANALISIS KELELAHAN MENGGUNAKAN PENDEKATAN MEKANIKA KEPECAHAN BERBASIS RESIKO PADA STRUKTUR BL PLATFORM UNTUK PERPANJANGAN UMUR OPERASI DAN PENENTUAN INTERVAL WAKTU INSPEKSI. In: JURNAL TEKNIK ITS Vol. 4, No. 1, (2015) ISSN: 2337-3539 (2301-9271 Print), Ocean Engineering. (Unpublished)

[thumbnail of 4312100064-paper.pdf]
Preview
Text
4312100064-paper.pdf - Published Version

Download (867kB) | Preview
[thumbnail of 4312100064-presentation.pdf]
Preview
Text
4312100064-presentation.pdf - Published Version

Download (1MB) | Preview

Abstract

Sekarang ini banyak platform di Indonesia tetap dipertahankan untuk melanjutkan eksploitasi hidrokarbon yang tersedia meskipun umurnya sudah lebih dari design lifenya ± 20 tahun, dimana umur suatu platform pada umumnya antara 20 s/d 25 tahun. Seperti pada strukrur BL wellplatform milik Total E&P Indonesia yang direncakan diperpanjang umur operasinya 10 tahun kedepan. Analisis dilakukan dalam penelitian ini adalah menganalisis umur kelelahan dengan pendekatan mekanika kepecahan dan menentukan interval inspeksi dari resiko kegagalan dalam penerapan Risk Based Inspection berdasarkan NORSOK N-006 pada BL wellplatform. Dari hasil analisa tersebut didapatkan umur kelelahan terkecil struktur adalah 23,16 tahun pada sambungan 401 dengan retak awal 0,5 mm yang melebihi rencana umur perpanjangannya. Selanjutnya dilakukan perhitungan Probability of Failure dengan metode monte carlo untuk moda kegagalan kelelahan karena perambatan retak sambungan yaitu sebesar 0,037. Dengan menggunakan besar Pof ini didapatkan resiko kegagalan struktur berdasarkan tiap-tiap kategori konsekuensi yang dapat terjadi yaitu resiko rendah untuk kategori keselamatan, muatan, lingkungan, dan produksi. Sedangkan resiko untuk kategori biaya adalah medium. Dengan demikian didapatkan interval inspeksi dalam penerapan Risk Based Inspection pada struktur BL platform adalah 3 tahun untuk good water dan 2,3 tahun untuk underwater dengan menggunakan metode Eddy Current (EC) dan Magnetic Penetration Inspection (MPI).

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Additional Information: RSKe 627.98 Fan a
Uncontrolled Keywords: Inspeksi Sambungan, Mekanika Kepecahan, Perpanjangan Umur Operasi, Risk Based Inspection (RBI), Structural Integrity Management (SIM).
Subjects: T Technology > TC Hydraulic engineering. Ocean engineering
Divisions: Faculty of Marine Technology (MARTECH) > Ocean Engineering > 38201-(S1) Undergraduate Thesis
Depositing User: AHMAD AZHAR FANANY
Date Deposited: 28 Oct 2016 08:33
Last Modified: 26 Dec 2018 07:35
URI: http://repository.its.ac.id/id/eprint/681

Actions (login required)

View Item View Item