Penggalian Kriteria Vendor Teknologi Informasi Di Pondok Pesantren Mojokerto Jawa Timur Berdasarkan Metode Analytic Network Process

Ike, Defit Setya (2016) Penggalian Kriteria Vendor Teknologi Informasi Di Pondok Pesantren Mojokerto Jawa Timur Berdasarkan Metode Analytic Network Process. Undergraduate thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya.

[thumbnail of 5208100701-Undergraduate_Thesis.pdf]
Preview
Text
5208100701-Undergraduate_Thesis.pdf - Published Version

Download (1MB) | Preview

Abstract

Pemilihan Perangkat Teknologi Informasi harus dilakukan secara tepat dan cermat agar menghasilkan perangkat TI yang berkualitas. Pembelian perangkat Teknologi Informasi di Pondok Pesantren pada umumnya masih berdasarkan pada ketersediaan dana belum berdasarkan atas pemilihan yang bersifat kompleks
(multi kriteria). Sehingga hanya membeli perangkat TI dengan harga yang murah tanpa melihat aspek dan kriteria lainnya.
Dalam hal ini dibutuhkan studi penggalian kriteria berdasarkan metode pemilihan untuk menentukan Vendor TI yang mempunyai kriteria terbaik. Salah satu metode yang dapat diaplikasikan adalah pemilihan Vendor TI berdasarkan multi kriteria adalah
menggunakan Metode Analytic Network Process.
Dari hasil studi penggalian kriteria yang dilakukan pada 3 Pondok Pesantren di Mojokerto Jawa Timur terdapat 5 kriteria yang mempunyai nilai tingkat kepentingan tertinggi yaitu harga
dengan nilai 9, kualitas produk 9, garansi 8.33, spesifikasi 7.33 dan fasilitas yang diberikan oleh vendor 7. Sedangkan untuk kriteria yang menjadi harapan antara lain predikat vendor dan pamor atau vendor dikenal luas oleh khalayak
==============================================================================================
Selection process of Information Technology Devices must be done properly and carefully in order to determine quality IT devices. Information technology devices purchased by Pondok Pesantren generally based on the availability of funds is not based on complex elections (multi-criteria). So, they only purchase IT device at low prices without seeing other aspects and
criterias.
In this case the required excavation studies based criteria for determining of selecting IT vendors method that have the best criteria. One method that can be applied for IT vendors selection
based on multi-criteria is by using Analytic Network Process.
From the results of the excavation study from 3 Pondok Pesantren at Mojokerto East Java, five criteria that have the highest interest rate they are value price 9, product quality 9,
warranty 8.33, specifications 7.33 and facilities provided by the vendor 7. And for the criteria to be hope are predicate vendor and prestige or vendor known by audiences

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: RSSI 658.403 Ike p
Uncontrolled Keywords: Multicriteria Decision Making (MCDM), Metode Analytic Network Process (ANP), Vendor TI, Pondok Pesantren
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD30.23 Decision making. Business requirements analysis.
T Technology > T Technology (General) > T58.6 Management information systems
Divisions: Faculty of Information Technology > Information System > 57201-(S1) Undergraduate Thesis
Depositing User: EKO BUDI RAHARJO
Date Deposited: 05 Jun 2020 02:26
Last Modified: 05 Jun 2020 02:26
URI: http://repository.its.ac.id/id/eprint/76110

Actions (login required)

View Item View Item