Rancang Bangun Aplikasi Piutang dan Payroll Perusahaan Pinguin Florist Berbasis Desktop

Yendri, Sheinna (2020) Rancang Bangun Aplikasi Piutang dan Payroll Perusahaan Pinguin Florist Berbasis Desktop. Project Report. [s.n.]. (Unpublished)

[thumbnail of 05111840000038-Project Report.pdf]
Preview
Text
05111840000038-Project Report.pdf - Accepted Version

Download (5MB) | Preview

Abstract

Pinguin Florist adalah salah satu usaha dagang yang menjual berbagai
macam rangkaian bunga yang berada di Surabaya. Seiring
perkembangan zaman, banyak pekerjaan yang awal mulanya
berdasarkan pada proses manual, dapat digantikan dengan teknologi
yang lebih efektif dan efisien. Salah satu teknologi yang sering
dibutuhkan dalam dunia pekerjaan adalah aplikasi yang terintegrasi.
Dengan memiliki aplikasi sendiri, sebuah usaha dagang dapat menjadi
sangat terbantu terutama dalam menangani piutang dan payroll
perusahaan. Hal ini dapat mempermudah pemilik bisnis dalam
memasukkan data transaksi pembelian, mencetak nota dan invoice,
menghitung omzet perusahaan dan gaji pegawai tiap bulannya, serta
mengecek status setiap transaksi yang terjadi agar tidak terlewat.
Dengan adanya aplikasi, hal tersebut dapat dilakukan dengan jauh lebih
mudah. Dalam kerja praktik ini, aplikasi dirancang menggunakan Visual
Basic .NET dengan database MySQL. Aplikasi mampu menangani
manajemen data-data master, menghitung omzet perusahaan dan
menghitung gaji pegawai setiap bulan, memproses transaksi pemesanan,
serta melakukan tracing status pembayaran untuk setiap transaksinya.
=====================================================================================================
Penguin Florist is a trading business that sells a variety
kinds of flower arrangements in Surabaya. Along
the times, a lot of work has its beginnings
based on manual processes, can be replaced by technology
more effective and efficient. One frequent technology
needed in the world of work is an integrated application.
By having your own application, a trading business can become
very helpful, especially in handling accounts receivable and payroll
company. This can make it easier for business owners
enter purchase transaction data, print notes and invoices,
calculate company turnover and employee salaries each month, as well
check the status of each transaction so that you don't miss it.
With the application, this can be done much more
easy. In this practical work, the application is designed using Visual
Basic .NET with MySQL database. Application capable of handling
management of master data, calculating company turnover and
calculate employee salaries every month, process order transactions,
as well as tracing the payment status for each transaction.

Item Type: Monograph (Project Report)
Uncontrolled Keywords: MySQL, Omzet, Piutang, Payroll, Transaksi pemesanan, Usaha, rangkaian bunga, Visual Basic. NET, Accounts Receivable, Payroll, Order Transactions, Enterprises, flower arrangements
Subjects: Q Science > QA Mathematics > QA76.76.A65 Application software. Enterprise application integration (Computer systems)
T Technology > T Technology (General) > T58.6 Management information systems
Divisions: Faculty of Intelligent Electrical and Informatics Technology (ELECTICS) > Informatics Engineering > 55201-(S1) Undergraduate Thesis
Depositing User: Sheinna Yendri
Date Deposited: 31 Jan 2021 08:02
Last Modified: 31 Jan 2021 08:02
URI: http://repository.its.ac.id/id/eprint/82596

Actions (login required)

View Item View Item