Sistem Pengaturan Ketinggian Air Pada Lahan Pertanian Menggunakan PLC

Permana, Yudha Bhara (2014) Sistem Pengaturan Ketinggian Air Pada Lahan Pertanian Menggunakan PLC. Diploma thesis, Insititut Teknologi Sepuluh Nopember.

[thumbnail of 2208039004_Non_Degree.pdf] Text
2208039004_Non_Degree.pdf

Download (2MB)

Abstract

Pertanian yang baik dapat dicapai dengan cara sistem pengairan yang baik. Pada umumnya, sistem pertanian yang diterapkan masih manual dan kurang maksimal. Semua masih dijalankan dengan manual, sehingga kurang efektif dalam sistem pengairannya dan juga berpengaruh dalam hasil produksi tanaman. Oleh karena itu pada kesempatan ini saya mencoba untuk membuat Sistem Pengatur Ketinggian Air pada Lahan Pertanian Menggunakan PLC agar sistem pengiran sawah Cara kerja dari sistem ini adalah membuka dan menutup pintu air dengan motor yang dikontrol dengan PLC. PLC akan menggerakkan motor untuk menaikkan atau menurunkan pintu air dengan ketentuan dari ketinggian yang telah ditentukan oleh sensor ketinggian air. Sensor-sensor tersebut diletakkan menyebar pada lahan sawah. Dengan sistem pengairan tersebut, petani tidak perlu susah- susah untuk membuka pintu air karena sudah terbantu dengan adanya alat ini. Dengan begitu sistem pengairan menjadi lebih mudah dan efektif.
=============================================================================================================================
Good agriculture can be achieved by a good irrigation system. In general, agricultural systems are manually applied and less than the maximum. All are run manually, shingga less effective irrigation system and also influential in crop production. Therefore, on this occasion I tried to make a water height control system on Agricultural Land Use PLC system to rice pengiran The workings of this system is to open and close the floodgates with a motor controlled by a PLC. PLC will move the motor to raise or lower the sluice with the provisions of the height determined by the water level sensor. The sensors are placed to spread on rice fields. With the irrigation system, farmers do not need to bother to open the floodgates because it helped with the tool. That way the water system to be more easily and effectively.

Item Type: Thesis (Diploma)
Additional Information: RSE 629.895 Per s-1, 2014
Uncontrolled Keywords: Sensor Ketinggian Air, PLC, The Water Level Sensor
Subjects: T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery > TJ223.P76 Programmable controllers
Divisions: Faculty of Industrial Technology > Electrical Engineering > 20401-(D3) Diploma 3
Depositing User: Mr. Marsudiyana -
Date Deposited: 24 Jan 2024 06:39
Last Modified: 24 Jan 2024 06:39
URI: http://repository.its.ac.id/id/eprint/105606

Actions (login required)

View Item View Item