Adiyosantha, Wim (2018) Rancang Ulang Mesin Pemotong Talas, Singkong, dan Pisang Tinjauan terhadap Besarnya Gaya, Daya serta Elemen Batang Penghubung. Diploma thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.
Preview |
Text
10211500000014-Non_Degree.pdf - Accepted Version Download (3MB) | Preview |
Abstract
Sering kali Penerapan Teknologi Tepat Guna yang ada di masyarakat tidak dapat berjalan dengan baik dikarenakan masalah teknis dan non teknis. Demikian pula yang terjadi pada mesin pemotong pada industri kripik dari ubi-ubian tidak dapat berjalan dengan baik. Oleh karena itu dilakukan peracangan ulang (Redesign) dan penyesuaian mesin dengan kondisi UKM.
Dalam merancang ulang mesin ini maka yang dilakukan adalah dimulai dari gambar dan sketsa, kemudian dilanjutkan dengan perencanaan modifikasi mesin yaitu dengan mengurangi panjang hopper dan mereposisi pisau, kemudian merencanakan dan menghitung gaya dan daya motor yang digunakan. Setelah itu, melakukan pengujian untuk mengetahui kapasitas yang dapat dilakukan oleh mesin.
Hasil dari perencanaan dan perhitungan, didapatkan mesin potong dengan menggunakan daya 0,5 Hp, putaran 1400 rpm dengan melewati reducer dan dapat menghasilkan kapasitas pemotongan 31,92 kg/jam.=======================
=========================================================
Mostly, application of appropriate technology is not going well because of technical or not technical problem. It happens on cutting machine at chips industry from cassava. Therefore, we do redesign and adjust it with the home industry condition.
In redesign the machine, started from draw and sketch, then machine modification, reduce the length of hopper and relocated the cutter/knife, after that planning and calculate the force and the motor’s power that used. Then, trial to know the capacity that the machine can load.
The result of this redesign and calculation, the cuttig machine use power 0.5 HP, rotation 1400 rpm through reducer and produce cutting capacity 31.92 kg/hour.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Additional Information: | RSMI 621.93 Adi r |
Uncontrolled Keywords: | Singkong, talas, pisang, motor listrik, mesin pemotong |
Subjects: | T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery > TJ230 Machine design T Technology > TS Manufactures > TS171 Product design |
Divisions: | Faculty of Information Technology > Informatics Engineering |
Depositing User: | Wim Adiyosantha |
Date Deposited: | 17 Nov 2020 03:46 |
Last Modified: | 17 Nov 2020 03:46 |
URI: | http://repository.its.ac.id/id/eprint/59171 |
Actions (login required)
View Item |