Haryanto, Dwi (2019) Perencanaan Sistem Manajemen Keselamatan Dan Kesehatan Kerja (SMK3) Pada Struktur Gedung Mall Grand Sungkono Lagoon Surabaya Dengan Metode Hazard Identification, Risk Assesment And Risk Control (Hirarc). Diploma thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.
Preview |
Text
10111815000033-Undergraduate Theses.pdf Download (7MB) | Preview |
Abstract
Sistem Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja Konstruksi (SMK3) Konstruksi adalah bagian dari sistem manajemen organisasi pelaksanaan pekerjaan konstruksi dalam rangka pengendalian risiko K3 pada setiap pekerjaan konstruksi. SMK3 Konstruksi meliputi : Kebijakan K3; Organisasi K3; Perencanaan K3; Pengendalian Operasional; Pemeriksaan dan Evaluasi Kinerja K3 dan Tinjauan Ulang Kinerja K3. Dalam tugas akhir ini penulis mengambil objek gedung Mall grand sungkono lagoon yang memiliki 9 lantai terletak di Surabaya. Penulis menggunakan metode HIRARC dalam proses identifikasi bahaya yang mengacu pertauran menteri no 05 tahun 2014. Pada bangunan ini penulis mengambil lantai GF sampai dengan 5 sebagai objek perencanaan. Tahapan penulis dalam merencanakan SMK3 pada gedung ini meliputi, Identifikasi bahaya, penilaian risiko, pengendalian risiko, penjadwalan program pengendalian risiko, dan rekapitulasi biaya K3. Dari hasil analisa yang di dapatkan oleh penulis terdapat 506 risiko yang dapat terjadi pada lantai GF dan 2, dan 894 risiko yang dapat terjadi pada lantai 3,4 dan 5, yang terbagi menjadi risiko tinggi, sedang dan rendah. Total biaya SMK3 yang dibutuhkan sebesar Rp. 2.876.734.700 (Dua milyar delapan ratus tujuh puluh enam juta tujuh ratus tiga puluh empat ribu tujuh ratus rupiah).
================================================================================================================================
Construction Occupational Health and Safety Management System (SMK3) Construction is a part of the organization's management system for carrying out construction work in order to control OHS risk for each construction work. Construction SMK3 includes: K3 Policy; K3 organization; K3 Planning; Operational Control; Examination and Evaluation of OHS Performance and Review of K3 Performance. In this final assignment the author takes the object of the Mall Grand Sungkono Lagoon Building which has 9 floors located in Surabaya. The author uses the HIRARC method in the process of identifying hazards that refers to ministerial regulation no 05 of 2014. In this building the author takes GF untill 5 floors as object of planning. The stages of the writer in planning the SMK3 in this building include, hazards identifications, risk assessment, risk control, program schedulling, and K3 cost recapitulation. From the analysis results obtained by author there are 506 risks that can occur on GF and 2 floor, and 894 risks that can occur on 3, 4 and 5 floor, which are divided into high, medium and low risks. The total cost of SMK3 is needed for at Rp. 2.876.734.700 (two billion eight hundred seventy six million seven hundred thirty four thousand seven hundred rupiahs).
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Additional Information: | RSIS 690.831 4 Har p-1 2019 |
Uncontrolled Keywords: | Sistem Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja Konstruksi (SMK3), HIRARC, Bangunan gedung, Risiko, Biaya SMK3. |
Subjects: | H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD61 Risk Management T Technology > T Technology (General) > T55 Industrial Safety |
Divisions: | Faculty of Vocational > Civil Infrastructure Engineering (D3) |
Depositing User: | Haryanto Dwi |
Date Deposited: | 06 Jun 2023 08:40 |
Last Modified: | 06 Jun 2023 08:40 |
URI: | http://repository.its.ac.id/id/eprint/63957 |
Actions (login required)
View Item |