Rialdo, Tiaro Yousant (2019) Analisis Pengaruh Variasi Ketebalan Cat dan Komposisi Magnesium Karbonat Serbuk Pada Campuran Coating Epoxy Terhadap Kekuatan Adhesi, Metalografi, dan Prediksi Laju Korosi Pada Baja ASTM A36. Other thesis, Institur Teknologi Sepuluh Nopember.
Preview |
Text
04311540000144-Undergraduate_Theses.pdf Download (3MB) | Preview |
Abstract
Pada hakikatnya semua benda akan mengalami fenomena alam yang disebut korosi. Korosi merupakan suatu peristiwa rusaknya suatu bahan akibat pengaruh dari lingkungan. Korosi merupakan salah satu penyebab utama kegagalan dari suatu struktur, terutama pada struktur – struktur yang berkecimpung di dunia industri kelautan. Oleh karena itu diperlukan upaya – upaya pencegahan, salah satunya adalah dengan metode pelapisan atau coating. Pada penelitian digunakan Baja ASTM A36 karena, merupakan baja karbon yang dalam pengaplikasiannya sering digunakan pada struktur – struktur lepas pantai. Tujuan penelitian ini adalah untuk mencari respon dari kekuatan adhesi, metalografi, dan predisksi laju korosi dengan memvariasikan ketebalan ketebalan coating sebesar 100µm, 150 µm, dan 300µm, dengan komposisi Magnesium Karbonat pada campuran coating epoxy tersebut adalah sebesar 10%, 20%, dan 30%. Pada pengujian Pull – Off nilai terbaik yang didapat kan adalah dari variasi campuran 10 % pada ketebalan 100µm dengan nilai sebesar 11.95 MPa. Pada pengujian sel tiga elektroda nilai terbaik didapatkan dari variasi 30 % pada ketebalan 200 µm dengan nilai sebesar 0,000003 mmpy. ============================================================================= In essence, all objects will experience natural phenomena called corrosion. Corrosion is an event of damage to material due to the influence of the environment. Corrosion is one of the main causes of failure of a structure, especially in structures that are involved in the world of the marine industry. Therefore prevention efforts are needed, one of which is by coating or coating methods. The study used ASTM A36 steel because it is carbon steel which in its application is often used in offshore structures. The purpose of this study was to look for responses from adhesion strength, metallography, and prediction of corrosion rate by varying the thickness of the coating thickness by 100µm, 150 µm, and 300µm, with the composition of Magnesium Carbonate in the mixture of epoxy coatings being 10%, 20%, and 30 %. In the Pull-Off test, the best value obtained is from a mixture of 10% mixture at 100µm thickness with a value of 11.95 MPa. In the three-electrode cell test, the best value was obtained from 30% variation at 200 µm thickness with a value of 0.000003 mmpy.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Baja ASTM A36, Coating Epoxy, Magnesium, adhesi, Korosi, Metalografi. |
Subjects: | T Technology > TC Hydraulic engineering. Ocean engineering > TC1665 Offshore structures--Materials. |
Divisions: | Faculty of Marine Technology (MARTECH) > Ocean Engineering > 38201-(S1) Undergraduate Thesis |
Depositing User: | Tiaro Yousant Rialdo |
Date Deposited: | 24 Jun 2024 06:56 |
Last Modified: | 24 Jun 2024 06:56 |
URI: | http://repository.its.ac.id/id/eprint/68691 |
Actions (login required)
View Item |