Simulasi Alat Bantu Penjualan Karcis Kereta Api Dengan Memanfaatkan Mlnimum Sistem 8088 Yang Dihubungkan Ibm Pc-Xt

Harijanto, Budi (1994) Simulasi Alat Bantu Penjualan Karcis Kereta Api Dengan Memanfaatkan Mlnimum Sistem 8088 Yang Dihubungkan Ibm Pc-Xt. Undergraduate thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.

[thumbnail of 2902201576-Undergraduate Thesis.pdf]
Preview
Text
2902201576-Undergraduate Thesis.pdf

Download (3MB) | Preview

Abstract

Salah satu pelayanan yang diharapkan oleh masyarakat pengguna jasa kereta api adalah
penjualan karcis kereta api yang cepat dan bantu penjualan karcis kereta api ini membantu
mempermudah tenaga operator loket dalam melayani pembeli.
Alat bantu penjualan karcis kereta api dilengkapi dengan alat pencetak untuk mencetak tanggal, tujuan,
harga, memilih nomor tempat duduk serta mencetaknya. Dengan bantuan sebuah komputer IBM PC-XT, alat bantu penjualan karcis kereta api ini, menjadi lebih muda dalam mentransfer data tempat duduk ke alat-lat yang sama di stasiun yang lain.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: RSE 621.391 6 Bud s
Uncontrolled Keywords: penjualan; karcis; kereta api; 8088; ibm px
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
Divisions: Faculty of Industrial Technology > Electrical Engineering > 20201-(S1) Undergraduate Thesis
Depositing User: EKO BUDI RAHARJO
Date Deposited: 24 Sep 2019 06:19
Last Modified: 24 Sep 2019 06:19
URI: http://repository.its.ac.id/id/eprint/70889

Actions (login required)

View Item View Item