Efek Penambahan Serat Gelas Pada Komposit Polyurethane Terhadap Nilai Koefisien Absorbsi Suara Dan Sifat Mekanik Komposit Doorpanel Astrit Kirana

Kirana, Astrit (2016) Efek Penambahan Serat Gelas Pada Komposit Polyurethane Terhadap Nilai Koefisien Absorbsi Suara Dan Sifat Mekanik Komposit Doorpanel Astrit Kirana. Undergraduate thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya.

[thumbnail of 2712100118-undergraduate-theses-.pdf]
Preview
Text
2712100118-undergraduate-theses-.pdf - Published Version

Download (3MB) | Preview

Abstract

Kebisingan merupakan salah satu masalah kesehatan
lingkungan dikota-kota besar. Salah satu penyebab kebisingan
adalah kendaraan bermotor. Kebisingan ini bisa dicegah dengan
sound absorption materials yang biasa digunakan pada bagian
interior mobil, salah satunya pada doorpanel. Pada penelitian
akan dibuat komposit berpenguat serat gelas sebagai alternatif
material peredam akustik yang baik dengan matriks polyurethane.
Varibel yang digunakan pada penelitian Ini adalah variasi
komposisi serat gelas 5%, 10%, 15% matriksnya polyurethane
(70PPI:30PPG). Dari hasil SEM didapat bahwa penambahan
serat sedikit memperbesar pori komposit polyurethane dan
semakin banyak fraksi massa PU A (Isosyanate) dibanding PU B
saat pembuatan komposit membuat pori lebih kecil. Hasil uji
koefisien absorbsi suara didapat koefisien absorbsi terbesar dari
Komposit PU(70PPI:30PPG)-15% Serat Gelas sebesar 0.417
pada frekuensi 2000Hz dan 0.437 pada frekuensi 4000Hz Hasil
Bending menunjukkan kekuatan bending tertinggi dicapai oleh PU
murni (70PPPI:30PPG) sebesar 55.88MPa dan hasil Kekuatan
Tarik tertinggi dicapai oleh komposit PU-15% Serat gelas sebesar
2.7 MPa.
===========================================================
Noise is one of the environmental health problems in big
cities. One of the causes of noise is a motor vehicle. This noise can
be prevented with sound absorption materials used in the interior
of the car, one of them on doorpanel. The research analyzed
Composite glass fiber as an alternative to good acoustic absorbing
materials with polyurethane matrix. Variables used in this study
was a variation of the composition of the glass fiber 5%, 10%, 15%
polyurethane matrix (70PPI: 30PPG). From the results obtained
SEM that adding a little fiber composites enlarge porous
polyurethane and the more the mass fraction PU A (Isosyanate)
than PU B while the manufacture of composite made pores smaller.
The result of the absorption coefficient of sound absorption
coefficient obtained the largest of composite PU (70PPI: 30PPG)
-15% glass fiber by 0417 at a frequency of 2000Hz and 4000Hz
frequency 0437. Bending results showed the highest bending
strength achieved by pure PU (70PPPI: 30PPG) amounted to
55.88 MPa and tensile Strength highest results achieved by the
composite PU-15% glass fibers of 2.7 MPa.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: RSMt 620.118 Kir e
Uncontrolled Keywords: Sound Absorption Material, Automotive, Doorpanel, Serat Bambu, Serat Gelas, Polyurethane, Komposit
Subjects: Q Science > QC Physics > QC173.4.C63 Composite materials
Divisions: Faculty of Industrial Technology > Material & Metallurgical Engineering > 28201-(S1) Undergraduate Thesis
Depositing User: EKO BUDI RAHARJO
Date Deposited: 13 Dec 2019 06:54
Last Modified: 13 Dec 2019 06:54
URI: http://repository.its.ac.id/id/eprint/72365

Actions (login required)

View Item View Item