Pembangunan Aplikasi Berbasis Web untuk Visualisasi Data Kesehatan Glukosa, Kolesterol, dan Jantung dengan Menerapkan Algoritma Kompres Polyline

Sarof, Allam Taju (2023) Pembangunan Aplikasi Berbasis Web untuk Visualisasi Data Kesehatan Glukosa, Kolesterol, dan Jantung dengan Menerapkan Algoritma Kompres Polyline. Other thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.

[thumbnail of 05111940000053-Undergraduate_Thesis.pdf] Text
05111940000053-Undergraduate_Thesis.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only until 1 October 2025.

Download (4MB) | Request a copy

Abstract

Alat kesehatan invasive adalah alat yang digunakan untuk mengukur kadar gula dan kolesterol pada darah. Penggunaan alat tersebut dapat menyebabkan luka atau rasa sakit apabila dilakukan secara kontinu. Maka dikembangkan alat kesehatan non-invasive glukosa, kolesterol, dan jantung (GKJ) merupakan alat untuk memonitor senyawa yang ada pada darah. Senyawa yang dimonitor adalah glukosa dan kolesterol. Alat tersebut menggunakan data latih yang diperoleh untuk menghasilkan prediksi terhadap kadar glukosa dan kolesterol pada darah. Hasil dari pengambilan data diintegrasikan pada API sistem. Aplikasi monitoring data kesehatan memiliki fitur manajemen data dan visualisasi data. Data yang dapat dikelola adalah data kesehatan, data alat, data akun, data pasien, dan data dokter. Fitur manajemen data ditujukan untuk mempermudah peneliti untuk mengelola data kesehatan yang digunakan. Fitur visualisasi data diharapkan mempermudah peneliti untuk mendapatkan insight dari data. Aplikasi monitoring data kesehatan dikembangkan secara terintegrasi dengan sistem monitoring kadar gula dan kolesterol pada darah secara non-invasive. Integrasi data kesehatan diimplementasikan dengan menggunakan API dari sistem. Data kesehatan yang dikirim dan diterima dari API di-encode menggunakan Algoritma Kompresi Polyline. Algoritma Kompresi Polyline ditujukan untuk menekan penggunaan bit. Penggunaan bit dapat ditekan dengan penggunaan kode ASCII 48 hingga 57 pada sequence angka data kesehatan diganti dengan ASCII 63 hingga 126. Sehingga, penggunaan Algoritma Kompresi Polyline dapat melakukan kompresi pada ukuran data hingga rasio 32% dari data asli.
==================================================================================================================================
Invasive medical devices are devices used to measure blood sugar and cholesterol levels. The use of these tools can cause injury or pain if it is done continuously. So a non-invasive medical device was developed for glucose, cholesterol, and the heart, which is a tool for monitoring compounds in the blood. The monitored compounds are glucose and cholesterol. The tool uses the training data obtained to produce predictions of glucose and cholesterol levels in the blood. The results of data retrieval are integrated into the system API. The health data monitoring application has data management and data visualization features. Data that can be managed is health data, equipment data, account data, patient data, and doctor data. The data management feature is intended to make it easier for researchers to manage the health data used. The data visualization feature is expected to make it easier for researchers to gain insight from the data. The health data monitoring application was developed in an integrated manner with a non-invasive blood sugar and cholesterol monitoring system. Health data integration is implemented using the API of the system. Health data sent and received from the API is encoded using the Polyline Compression Algorithm. The Polyline Compression Algorithm is intended to reduce the use of bits. The use of bits with ASCII code 48 to 57 in the health data number sequence is replaced with ASCII 63 to 126. So, the use of the Polyline Compression Algorithm can compress the data size to a ratio of 32% of the original data.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Non-invasive, Aplikasi Monitoring, Data Kesehatan, Glukosa, Kolesterol, Algoritma Kompresi Polyline, Monitoring Application, Health Data, Glucose, Cholesterol, Polyline Compress Algorithm
Subjects: Q Science > Q Science (General) > Q325 GMDH algorithms.
T Technology > T Technology (General) > T57.74 Linear programming
Divisions: Faculty of Intelligent Electrical and Informatics Technology (ELECTICS) > Informatics Engineering > 55201-(S1) Undergraduate Thesis
Depositing User: Allam Taju Sarof
Date Deposited: 25 Oct 2023 03:00
Last Modified: 25 Oct 2023 03:00
URI: http://repository.its.ac.id/id/eprint/101452

Actions (login required)

View Item View Item