Lukis, Prima Agusti (2011) Dua senyawa mangostin dari ekstrak n-heksana pada kayu akar manggis (garcinia mangostana, linn.) Asal Kab.Nganjuk, Jawa Timur. Other thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.
![]() |
Text
1407100030-Undergraduate_Thesis.pdf - Accepted Version Download (8MB) |
Abstract
Garcinia mangostana, Linn. (manggis) merupakan salah satu spesies dari famili Clusiaceae yang telah dilaporkan sebagai sumber senyawa santon terprenilasi dan teroksigenasi. Dua
senyawa santon telah berhasil diisolasi dari ekstrak n-heksana pada kayu akar manggis, yaitu β-mangostin ( 1) berupa kristal jarum berwarna kuning (0,2714 g) dengan titik leleh 170- 173 °C dan a-mangostin (2) berupa padatan kuning (0,0458 g) dengan titik leleh 172 - 174 °C. Kedua senyawa tersebut telah diisolasi dengan menggunakan metode kromatografi kolom. Pemurnian di1akukan dengan metode rekristalisasi dengan campuran dua pelarut yang sama yaitu n-heksana : aseton. Penentuan struktur kedua senyawa tersebut dilakukan dengan menggunakan data spektroskopi UV, IR, 1H-NMR, 13C-NMR, DEPT 135, HMBC
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Additional Information: | RSKi 660.284 2 Luk d 2011 |
Uncontrolled Keywords: | : Garcinia mangostana,Linn., santon, ekstraksi, maserasi, fraksinasi,rekristastalisasi. |
Subjects: | T Technology > T Technology (General) |
Divisions: | Faculty of Natural Science > Chemistry > 47201-(S1) Undergraduate Thesis |
Depositing User: | Totok Setiawan |
Date Deposited: | 16 Apr 2025 01:53 |
Last Modified: | 16 Apr 2025 01:53 |
URI: | http://repository.its.ac.id/id/eprint/118970 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |