Aplikasi Model Penyebaran Polutan Udara (Nox dan Partikulat) pada Jalan Brigjen Katamso Sidoarjo

Hadiarto, Danang (2007) Aplikasi Model Penyebaran Polutan Udara (Nox dan Partikulat) pada Jalan Brigjen Katamso Sidoarjo. Other thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.

[thumbnail of 3302100060-Undergraduate_Thesis.pdf] Text
3302100060-Undergraduate_Thesis.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (23MB) | Request a copy

Abstract

Pencemaran paling besar terjadi pada jalan-jalan yang sering macet, berkurangnya kecepatan tempuh rata-rata dan efisiensi bahan bakar yang berdampak semakin besarnya zat pencemar yang diemisikan. jalan Brigjen Katamso merupakan jalan penghubung melewati wilayah industri SIER, banyak kendaraan berat yang akan melewati jalan ini. Angkutan truk dan sejenisnya berpotensi besar dalam menimbulkan antrian panjang pada jam sibuk dan mengakibatkan kemacetan. Dalam penelitian ini akan dilakukan cara untuk Mengestimasikan besarnya konsentrasi emisi yang tersebar di ambien dari kendaraan yang melewati Jalan Brigjen Katamso. Emisi yang diestimasikan adalah gas NOx dan Partikulat (SPM). Model yang digunakan untuk mengestimasikan adalah model gauss dan model box. Input model berasal dari jumlah kendaran Yang melewatijalan factor emisi masing-masing kendaraan lalu dihitung laju emisi. Laju emisi dimasukkan kedalam persamaan model sehingga didapatkan besarnya konsentrasi dari polutan (NOx & Partikulat) yang terkontribusi ke udara ambien. Dari kedua model ini dipiliih model yang tepat untuk jalan dengan melakukan validasi dari hasil pengukuran langsung dilapangan. Dari hasil validasi kedua model terlihat bahwa model box lebih tepat untuk mengestimasikan NOx Karena nilai validasinya lebih kecil yaitu sebesar 23,31%, 61,23% ,47,31% Untuk masing-masing simpang.Pada partikulat kedua modelbisa digunakan dengan nilai validasinya masing-masing sebesar 25.54% dan 6,27% untuk gauss dan box di simpang I. Validasi pada simpang 2 dan 3 tidak memenuhi tapi dari hasil perhitungan dengan data pembanding kedua model bisa digunakan.

Item Type: Thesis (Other)
Additional Information: RSL 628.53 Had a 2007
Uncontrolled Keywords: Nox, Partikulat
Subjects: T Technology > TD Environmental technology. Sanitary engineering
Divisions: Faculty of Civil Engineering and Planning > Environment Engineering > 25201-(S1) Undergraduate Thesis
Depositing User: Totok Setiawan
Date Deposited: 02 Jan 2026 08:44
Last Modified: 02 Jan 2026 08:44
URI: http://repository.its.ac.id/id/eprint/129218

Actions (login required)

View Item View Item