Perencanaan Ulang Struktur Bangunan Gedung Kozko Citraland dengan Metode Struktur Rangka Pemikul Momen Menengah

Andriyono, Rizqhi and Zahroh, Fatimatus (2017) Perencanaan Ulang Struktur Bangunan Gedung Kozko Citraland dengan Metode Struktur Rangka Pemikul Momen Menengah. Diploma thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.

[thumbnail of 3114030072-3114030071-Non_Degree.pdf]
Preview
Text
3114030072-3114030071-Non_Degree.pdf - Published Version

Download (14MB) | Preview

Abstract

Penyusunan tugas akhir yang berjudul Perencanaan Ulang Struktur Bangunan Gedung Kozko dengan Metode Sistem Rangka Pemikul Momen Menengah ini menggunakan Gedung Kozko yang mmiliki konsep terbaru dan pertama, yang lokasi rencana pembangunannya di UC Town, Citraland Surabaya, sebagai objek. Pada perencanaan akan mengalami sedikit perubahan pada komponen gedung kozko yang pada awalnya lebar bangunan 132 m menggunakan atap baja diganti dengan lebar bangunan 84 m menggunakan atap beton. Perencanaan gedung ini dibatasi pada perhitungan bangunan atas yang terdiri dari kolom, balok, pelat, dan tangga.
Perhitungan yang dilakukan dalam tugas akhir ini mengacu pada peraturan yang ada pada SNI 03-2847-2013 tentang "Persyaratan Beton Struktural untuk Bangunan Gedung", SNI 1727-2013 tentang "Beban Minimum untuk Perancangan Bangunan Gedung dan Struktur Lain" dan SNI 03-1726-2012 tentang "Ketahanan Gempa Untuk Struktur Bangunan Gedung dan Non Gedung" dengan metode statik ekuivalen. Dalam analisa gaya dan momen menggunakan aplikasi SAP 2000.
Gambar - gambar detail, baik struktur maupun arsitektur digunakan sebagai acuan dalam perhitugan yang dilakukan. Perhitungan akan diwujudkan berupa laporan perhitungan struktur.
=================================================================
The tittle of the research is redesign of kozko building construction by using the intermediate moment resisting frame system. The object research is kozko building because it has the first and new concept building which is located at UC Town, Citraland Surabaya. In the building redesign will change slightly on the kozko building component. that is the wide of building. The previous wide redesign is 132 m and use the steel roof but now the wide is 84 m and use the concrete roof. The calculating evaluation of the building is limited to the building quality that consist of coloumn, beam, metal steal, and stair.
The calculation of this research refers to the government rules or regulation that is SNI 03-2847-2013 about "The Structural Concrete Rules or Regulation For Building", SNI 1727-2013 about "Minimum Load for The Design of Building and Other Structure", and SNI 03-1726-2012 about "The Puttingup Building From The Earthquake" with the equivalent static method in force and moment analysis SAP 2000.
the detail pictures, both construction and architecture used as a reference for the carryingout calculation. the calculation will be created as the structure calculating report

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Bangunan Gedung, Statik Ekuivalen, Sistem Rangka Pemikul Momen Menengah, Building, Static Equivalent, Intermediate Moment Resisting Frame
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General) > TA681 Concrete construction
Divisions: Faculty of Vocational > Civil Infrastructure Engineering (D3)
Depositing User: Fatimatus Zahroh .
Date Deposited: 01 Nov 2017 02:57
Last Modified: 05 Mar 2019 04:14
URI: http://repository.its.ac.id/id/eprint/42504

Actions (login required)

View Item View Item