Wibowo, Putro Satrio (2017) Rancang Bangun Mobile Computation Offloading Framework untuk Peningkatan Kinerja dan Penghematan Daya pada Smartphone (Studi Kasus Leaf Recognition). Undergraduate thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.
Preview |
Text
5113100130-Undergraduate_Theses.pdf - Published Version Download (3MB) | Preview |
Abstract
Offloading adalah suatu metode pengeksekusian sebuah beban kerja pada sebuah perangkat dengan mengirimkan modul berisi beban kerja tersebut kepada perangkat lain yang memiliki sumber daya dan kemampuan komputasi yang lebih baik. Teknik ini dianggap sebagai salah satu cara mengatasi keterbatasan perangkat bergerak yang memiliki sumber daya dan kemampuan komputasi yang terbatas. Beban kerja dengan kriteria tertentu yang dapat di eksekusi dengan metode offloading dan terdapat faktor yang dapat menghambat proses offloading sehingga dapat tidak menguntungkan pada sumber daya dan kinerja pada perangkat bergerak. Diperlukan adanyaimplementasi sebuah mobile framework yang dapat menentukan secara dinamis metode eksekusi yang optimal pada beban kerja yang akan dieksekusi. Dari uji coba didapatkan penghematan memori paling tinggi 0.259%, penghematan penggunaan CPU paling tinggi 40.379%, penghematan level baterai paling tinggi 1%, dan penghematan waktu eksekusi rata – rata paling tinggi 2.428 detik untuk setiap beban kerja. ============================================================================================
Offloading is a method of executing a workload on a device by sending a module containing workload to other device that have better resources and computing capabilities. This technique is considered as one of the ways to overcoming the limitations of mobile devices that have limited resources and computing capabilities.Workload with certain criteria that can be executed by offloading method and there are factors that can inhibit the offloading process so it can be unfavorable on the resources and performance of mobile devices. Therefore, this study implements a mobile framework that can dynamically determine the optimal execution method on the workload to be executed.From the experiment, the highest memory saving is 0.259%, the maximum CPU usage is 40.379%, the battery saving rate is 1% high, and the average execution time saving is 2,428 sec for each workload.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Offloading, Mobile Framework, Image Recognition, Beban Kerja |
Subjects: | T Technology > T Technology (General) T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering > TK5101 Telecommunication T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering > TK6570_iPhone (Smartphone). RFID. Mobile communication systems. |
Divisions: | Faculty of Information Technology > Informatics Engineering > 55201-(S1) Undergraduate Thesis |
Depositing User: | Wibowo Putro Satrio |
Date Deposited: | 10 Aug 2017 01:33 |
Last Modified: | 10 Aug 2017 01:33 |
URI: | http://repository.its.ac.id/id/eprint/42861 |
Actions (login required)
View Item |