Evaluasi dan Usulan Perencanaan Tulangan Pengekangan (Confinement) pada SNI 2847 2013

Haryantho, Julio Cezar (2017) Evaluasi dan Usulan Perencanaan Tulangan Pengekangan (Confinement) pada SNI 2847 2013. Masters thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.

[thumbnail of 3115202008-Master_Thesis.pdf]
Preview
Text
3115202008-Master_Thesis.pdf - Published Version

Download (2MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini membahas pentingnya tulangan transversal sebagai pengekang seismic beton bertulang dalam hal ini perumusan kebutuhan tulangan pengekangan oleh SNI 2847 (2013). Desain pengekangan yang terbaru mengharuskan kolom tetap berdiri setelah mengalami tekanan aksial tertentu dan displacement. Akan tetapi, kegunaan ini tidak memperhitungkan efek geser. Sebuah pendekatan formulasi untuk menentukan jumlah kebutuhan tulangan pengekang yang memperhitungkan efek geser akan diajukan. Metode ini berdasarkan kombinasi efek aksial dan tegangan geser yang ditemukan pada kriteria kegagalan coulomb. Formulasi yang diusulkan kemudian diuji pada 163 database hasil uji kolom dan dibadingkan dengan beberapa building code. Hasil menunjukkan bahwa formulasi yang diajukan dapat mereduksi jumlah kebutuhan pengekangan yang aman untuk kolom – kolom yang ada.
========================================================================================================================
This research discusses the role of transverse reinforcement as seismic reinforced concrete columns confinement which in this case is the transversal reinforcement formulation on SNI 2847 (2013). The latest confinement design addressed for columns remains standing under certain level of axial compression and displacement demands. However, this purpose did not consider shear effect. An approach formulation to determine the amount of confinement for reinforcement concrete that account effect of shear is provided. This method is based on combined effects of axial and shear stress that found in coulomb failure criterion. The proposed formulation are tested in 163 column test result data base and compared with several building codes. The result showed that the formulation can reduce amount of confinement safely for most columns.

Item Type: Thesis (Masters)
Uncontrolled Keywords: pengekangan, kriteria coulomb, beton bertulang
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General) > TA681 Concrete construction
Divisions: Faculty of Civil Engineering and Planning > Civil Engineering > 22101-(S2) Master Thesis
Depositing User: Julio Cezar Haryantho
Date Deposited: 14 Sep 2017 07:44
Last Modified: 06 Mar 2019 02:31
URI: http://repository.its.ac.id/id/eprint/43407

Actions (login required)

View Item View Item