Studi Dan Pemodelan Penyediaan Energi Di Pulau Moti Kota Ternate Berbasis Energi Terbarukan

Kahar, Bahrud (2016) Studi Dan Pemodelan Penyediaan Energi Di Pulau Moti Kota Ternate Berbasis Energi Terbarukan. Masters thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.

[thumbnail of 2413202002-Master-Thesis.pdf]
Preview
Text
2413202002-Master-Thesis.pdf - Published Version

Download (2MB) | Preview

Abstract

Sampai saat ini di provinsi Maluku Utara khususnya dalam wilayah Kota
Ternate karena kondisi geografis, elektrifikasi bagi pulau-pulau di luar Pulau
Ternate menjadi tidak merata dan belum dapat memenuhi kebutuhan listrik secara
keseluruhan. Seperti halnya Pulau Moti sebagai salah satu kecamatan di Kota
Ternate, pengoperasian generator diesel hanya sebatas pada malam hari yaitu jam
18:30 – 23:00 WIT atau 4,5 jam/hari. Selain tingginya biaya operasional generator
diesel terutama biaya bahan bakarnya juga faktor ketersediaan dan mahalnya suku
cadang menjadi persoalan utama dari pengoperasian generator diesel tersebut.
Studi ini mengusulkan model konfigurasi Pembangkit Listrik Hibrida (PLH) di
Pulau Moti antara generator diesel dan energi terbarukan sebagai solusi untuk
memenuhi kebutuhan energi listrik 24 jam, karena Pulau Moti memiliki potensi
energi radiasi matahari rata-rata pertahun sebesar 5,96 kWh/m2/hari dan kecepatan
angin rata-rata pertahun sebesar 3,8 m/s. Perhitungan potensi energi terbarukan
yang potensial dan model konfigurasi pembangkit listrik hibrida yang optimal
menggunakan software HOMER (Hybrid Optimization Model for Energy
Renewable). Hasil simulasi memberikan model konfigurasi pembangkit listrik
hibrida yang optimal pilihan pertama yaitu: konfigurasi PV(50%) + Diesel(50%)
dengan nilai NPC terendah sebesar US$ 1.531.546 dan pemakaian bahan bakar
per tahun lebih irit 47,1% dari pemakaian bahan bakar saat ini di Pulau Moti, dan
konfigurasi alternatif pilihan kedua yaitu: konfigurasi PV(70%) + Diesel(30%)
dengan nilai NPC sebesar US$ 1.577.512 dan juga pemakaian bahan bakar per
tahunnya lebih irit 64,3%.
========================================================================================================================
Until now in North Moluccas province, especially in the district of
Ternate city due to geographical conditions, electrification for the islands outside
of Ternate be uneven and can not meet the overall demand for electricity. As well
as Moti Island is one of the sub-districts of Ternate city, the operation of diesel
generators was limited at night which hours 18:30 to 23:00, or 4.5 hours/day. The
main problem is the high operating cost of diesel generator, especially of the fuel
cost, availability and the high cost of spare parts. This study proposes a
configuration models of hybrid power generation system on the Moti island
between diesel generators and renewable energy as a solution to meet the
electricity needs for 24 hours, because the Moti island has a energy of annual
average solar radiation of 5.96 kWh/m2/day and annual average wind speed of
3.8 m/s. Calculation and optimized for the potential of renewable energy and
configurations models of hybrid power generation system using software HOMER
(Hybrid Optimization Model for Renewable Energy). The simulation results
provide a configuration models of the optimal hybrid power plant is the first
option: PV (50%) + Diesel (50%) configuration, with the NPC lowest value is US
$ 1,531,546 and more efficient fuel consumption per year 47.1% of the fuel
consumption on the moti island for this time, And the second option is an
alternative configuration: PV (70%) + Diesel (30%) configuration, with a NPC
value is US $ 1,577,512 and also more has efficient fuel consumption per year
64.3%.

Item Type: Thesis (Masters)
Additional Information: RTF 621.312 136 Kah s
Uncontrolled Keywords: Potensi Energi, Pembangkit Listrik Hibrida, Pulau Moti.
Subjects: T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering > TK201 Electric Power Transmission
Divisions: Faculty of Industrial Technology > Physics Engineering > 30101-(S2) Master Thesis
Depositing User: Users 13 not found.
Date Deposited: 28 Aug 2017 03:01
Last Modified: 28 Aug 2017 03:01
URI: http://repository.its.ac.id/id/eprint/48527

Actions (login required)

View Item View Item