Rancang Bangun Alat Pendeteksi Gas Beracun (SO2) Pada Area Aktivitas Gunung Berapi

Triandy, Dickry Junior (2018) Rancang Bangun Alat Pendeteksi Gas Beracun (SO2) Pada Area Aktivitas Gunung Berapi. Diploma thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.

[thumbnail of 10311500010027-Non_Degree.pdf]
Preview
Text
10311500010027-Non_Degree.pdf - Accepted Version

Download (4MB) | Preview

Abstract

Aktifitas vulkanik gunung berapi mengakibatkan dampak yang seri-us bagi warga yang tinggal disekitarnya. Terutama bahaya akan gas beracun akibat aktifitas gunung berapi. Gas beracun tersebut antara lain gas Carbon Monoksida (CO), Carbondioksida (CO2), Hidrogen Sulfida (H2S), Sulfurdioksida (SO2) dan Nitrogen (NO2) yang dapat mengakibat-kan efek samping bagi tubuh manusia jika terhirup dengan tingkat kadar yang termasuk ambang kadar berbahaya
Berdasarkan kondisi ini dengan adanya alat pendeteksi yang bersifat portable ini diharapkan dapat memonitor keadaan pemukiman warga yang berada di lereng gunung akibat aktifitas vulkanik gunung berapi. Metode yang digunakan yaitu dengan memonitor kadar gas yang terkan-dung diarea pemukiman warga. Mikrokontroler yang digunakan adalah Arduino Uno yang telah dilengkapi program serta telah dikonfigurasi dengan komponen perangkat keras seperti sensor TGS2602 yang digunakan untuk mendeteksi gas SO2 dan sensor Thermocouple max 6675 tipe-k yang mendeteksi temperatur. Interface alat ini menggunakan Lab-VIEW yang berfungsi untuk menampilkan dan memonitoring data yang telah terbaca oleh sensor gas dan temperatur via gelombang radio.
Hasil dari Tugas Akhir ini adalah sistem dapat memonitoring kadar gas dan temperatur dimana telah dilakukan kalibrasi dan perbandingan pengukuran dengan presentase error 0 - 0,1%, temperatur dengan presen-tase error 0,08 - 0,5%. Pengaplikasian alat yang telah dirangkai dapat digunakan untuk memonitoring kadar gas SO2 dan temperatur pada area gunung berapi secara real time.=============================================================================================================
Volcanic activity of the volcano has a serious impact on the peo-ple living around it. Especially the danger of toxic gas due to volcanic activity. The toxic gases include Carbon Monoxide (CO), Carbondi-oxide (CO2), Hydrogen Sulfide (H2S), Sulfur dioxide (SO2) and Nitrogen (NO2) gases which may cause side effects to the human body if inhaled with dangerous level.
Based on this condition as is this portable detection devices is expected to monitor residential area around the mountain slopes due to volcanic activity. The method used is to monitor gas content con-tained in the residential area.. Microcontroller used is Arduino Uno that has been equipped with the program and has been configured with hardware components such as TGS2602 Sensor used to detect SO2 gas and Thermocouple Sensor Max 6675 type k used to detect temperature. This device's interface using LabVIEW which function to show and monitor tracked data by the gas sensor and temperature via radio wave.
The result of this research is that the system can monitor the gas and temperature contents because already calibration with the eror percentage 0 - 0,1%, the temperature with eror percentage 0,08 - 0,5% The application of the assembled device's can be used to monitor SO2 gas levels and temperatures in volcanic areas in real time.

Item Type: Thesis (Diploma)
Additional Information: RSEO 629.895 Tri r
Uncontrolled Keywords: Gunung Berapi, Gas Beracun, Arduino
Subjects: T Technology > TD Environmental technology. Sanitary engineering > TD883.5 Air--Pollution
T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery > TJ223.P76 Programmable controllers
T Technology > TP Chemical technology > TP350 Natural gas--Drying.
Divisions: Faculty of Vocational > 36304-Automation Electronic Engineering
Depositing User: Dickry Junior Triandy
Date Deposited: 13 Nov 2020 12:27
Last Modified: 23 Dec 2020 07:27
URI: http://repository.its.ac.id/id/eprint/58898

Actions (login required)

View Item View Item