Studi Eksperimental Added Resistance Hycat Akibat Gerakan Kopel Heaving Dan Pitching Pada Gelombang Reguler

Setiadi, Ari (2000) Studi Eksperimental Added Resistance Hycat Akibat Gerakan Kopel Heaving Dan Pitching Pada Gelombang Reguler. Undergraduate thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.

[thumbnail of 4395100012-Undergraduate-Thesis.pdf]
Preview
Text
4395100012-Undergraduate-Thesis.pdf - Published Version

Download (18MB) | Preview

Abstract

Tugas Akhir ini mengenai studi eksperimental untuk mengetahui besamya added resistance suatu model HYCA T pada gelombang reguler yang dilakukan di Laboratorium Hidrodinamika Indonesia! BPPT. Model yang digunakan terbuat dari kayu. Dalam penelitian ini digunakan variasi kecepatan 4.432 mls, 4. 771 mls dan 5.114 mls dengan rentang periode gelombang 0, 8 - 1.4 dt, serta tinggi gelombang 10 em Dari seluruh hasil eksperimen tersebut diatas selanjutnya dibandingkan dengan hasil perhitungan dengan menggunakan teori strip yang mana perumusan added resistance mengunakan formulasi Jossen. Hasil perhitungan added resistance secara teori menunjukkan harga added resistance pada periode 0. 8 detik berkisar antara 106.02 - 282.54 N, untuk periode 1 detik berada dalam rentang 81.03- 216.12 N, untuk periode 1.2 detik berkisar antara 69.33 - 200.93 N dan periode 1.4 detik berkisar antara 58.1 -193.37 N. Harga added resistance hasil eksperimen untuk periode 0,8 detik berada dalam rentang 68.42 - 133. 71 N, untuk periode 1 detik dalam rentang 61.57- 127.63 N, untuk periode 1.2 detik berkisar antara 54.73- 120.59 N dan periode 1.4 detik berkisar antara 47.89 - 116.01 N. Beda prosentase added resistance antara . hasil teoritis dan eksperimental, untuk periode 0.8 detik berfluktuasi antara 35.47%- 52.68% : periode 1 detik berfluktuasi antara 24.01% - 40.92%, untuk periode 1.2 detik berfluktuasi sebesar 21.05% - 39.98% dan untuk periode 1.4 detik berfluktuasi antara • 17.57% - 40.01%. Hasil eksperimen apabila dibandingkan dengan perhitungan secara teori menunjukkan trend garis yang sama yaitu naiknya harga added resistance seiring dengan naiknya kecepatan. Hasil eksperimen juga menunjukkan dengan naiknya periode maka harga added resistance cenderung turun.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: RSKe 532.5 Set s
Subjects: T Technology > TC Hydraulic engineering. Ocean engineering > TC147 Ocean wave power.
Divisions: Faculty of Marine Technology (MARTECH) > Ocean Engineering > 38201-(S1) Undergraduate Thesis
Depositing User: ansi aflacha
Date Deposited: 13 Sep 2018 08:25
Last Modified: 13 Sep 2018 08:25
URI: http://repository.its.ac.id/id/eprint/59647

Actions (login required)

View Item View Item