Optimisasi Maximum Power Point Tracking Menggunakan Firefly Algorithm Pada Photovoltaic System Untuk Mobil Surya

Prasetiyo, Dwi Didit (2015) Optimisasi Maximum Power Point Tracking Menggunakan Firefly Algorithm Pada Photovoltaic System Untuk Mobil Surya. Undergraduate thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.

[thumbnail of undergraduated thesis.pdf]
Preview
Text
undergraduated thesis.pdf - Published Version

Download (16MB) | Preview

Abstract

Maximum Power Point Tracking merupakan metode untuk
menghasilkan keluaran daya terbesar pada photovoltaic system. Prinsip
kerja MPPT adalah mengatur nilai daya keluaran PV (photovoltaic)
sehingga mendekati nilai maksimum. Pengaturan dan optimasi nilai daya
menggunakan Firefly Algorithm yang terinspirasi dari perilaku kunangkunang.
Proses tunning menggunakan PID Controller. Parameter yang
diatur dan dioptimisasi adalah daya keluaran. Nilai ini didapatkan dari
perkalian antara nilai tegangan dan nilai arus. Nilai daya ini dibandingkan
dengan nilai daya maksimum PV. Output dari MPPT adalah duty cyle
yang berfungsi mengatur Boost Converter agar menghasilkan daya pada
daerah operasi maksimum.
Simulasi dijalankan dengan Matlab Simulink. PV system yang
digunakan adalah PV pada mobil surya yang berfungsi sebagai sumber
daya. Pada simulasi tersebut dibandingkan seberapa besar pengaruh
firefly algorithm pada daya keluaran PV. Faktor rugi daya dan faktor
ekonomis diabaikan pada simulasi ini.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: RSE 621.312 44 Pra o
Uncontrolled Keywords: Maximum Power Point Tracking, Photovoltaic System, Firefly Algorthm, Duty Cyle, Boost Converter
Subjects: T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering > TK1087 Photovoltaic power generation
Divisions: Faculty of Electrical Technology > Electrical Engineering > 20201-(S1) Undergraduate Thesis
Depositing User: ansi aflacha
Date Deposited: 25 Mar 2019 08:05
Last Modified: 25 Mar 2019 08:05
URI: http://repository.its.ac.id/id/eprint/62578

Actions (login required)

View Item View Item