Desain Sistem Kontrol Optimal Linear Quadratic Gaussian Untuk Sistem Mimo Pada Boiler Plant Simulator

Permana, Yudi Galih (2016) Desain Sistem Kontrol Optimal Linear Quadratic Gaussian Untuk Sistem Mimo Pada Boiler Plant Simulator. Undergraduate thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.

[thumbnail of 2212100085-Undergradute Thesis.pdf]
Preview
Text
2212100085-Undergradute Thesis.pdf - Published Version

Download (1MB) | Preview

Abstract

Dalam industri power plant, perubahan beban yang terjadi karena permintaan daya akan menyebabkan perubahan variabel proses yang lain, misalnya tekanan, ketinggian air, dan temperatur. Padahal variabel – variabel proses tersebut harus dijaga nilainya agar tetap konstan pada nilai tertentu meskipun terjadi perubahan beban. Untuk mengatasi hal tersebut, dalam tugas akhir ini akan dibahas perancangan kontroler yang mampu mengatasi perubahan beban sehingga tidak mengakibatkan perubahan yang besar pada variabel proses yang lain. Metode yang digunakan yaitu kontrol optimal Linear Quadratic Gaussian. Metode kontrol optimal Linear Quadratic Gaussian adalah gabungan dari filter kalman dan Linear Quadratic Regulator (LQR). Metode kontrol LQG ini bisa menangani perubahan beban dan mengembalikan state kembali ke operating point ketika terjadi perubahan beban.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: RSE 629.89 Per d
Uncontrolled Keywords: Linear Quadratic Gaussian, nonlinear boiler-turbine, sistem multivariable
Subjects: T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering > TK1322.6 Electric power-plants
Divisions: Faculty of Industrial Technology > Electrical Engineering > 20201-(S1) Undergraduate Thesis
Depositing User: ansi aflacha
Date Deposited: 09 May 2019 06:16
Last Modified: 09 May 2019 06:16
URI: http://repository.its.ac.id/id/eprint/62980

Actions (login required)

View Item View Item