Studi Pembiayaan Pembangunan Kapal Fiberglass Dengan Penerapan Quality Function Deployment (QFD)

I Nym, Suandana S (2006) Studi Pembiayaan Pembangunan Kapal Fiberglass Dengan Penerapan Quality Function Deployment (QFD). Undergraduate thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.

[thumbnail of 4100100049-Undergraduate Thesis.pdf]
Preview
Text
4100100049-Undergraduate Thesis.pdf - Published Version

Download (29MB) | Preview

Abstract

Permasalahan yang sering di hadapi dalam meningkatkan efektifitas dan
efisiensi biaya produksi kapal fiberglass adalah sering didapati biaya yang harus
dialokasikan untuk pembangunan kapal fiberglass tidak tepat sasaran karena
jumlah yang dianggarkan belum bisa memberikan kontribusi yang tepat terhadap
kualitas yang diharapkan stakeholder dari kapalfiberglass.
Metode Quality Function Deployment merupakan suatu metode yang dapat
menentukan skala prioritas dari beberapa respon teknis untuk mencapai kualitas
yang diinginkan. Dengan metode ini, adanya batasan biaya dapat dioptimalkan
dengan memperhatikan keinginan dari stakeholder.
Dalam tugas akhir ini didapat biaya pembangunan kapal fiberglass
khususnya bagian lambung sebesar Rp. 204.018.000,-. Dengan metode Quality
Function Deployment, beberapa tahap pembangunan disesuaikan anggaran
biayanya dengan skala prioritasnya, dimana tahap pembangunan dengan skala
prioritas kecil akan dikurangi biayanya dan tahap pembangunan dengan skala
prioritas tinggi ditambahkan biayanya, sehingga biaya pembangunan lambung
kapal fiberglass menjadi Rp 199.634.400,-. Jadi dengan metode Quality Function
Deployment dapat mengoptimalkan biaya untuk memenuhi kualitas yang
diharapkan.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: RSPe 623.820 7 Iny s
Subjects: V Naval Science > VM Naval architecture. Shipbuilding. Marine engineering > VM362 Hydrofoil boats.
Divisions: Faculty of Marine Technology (MARTECH) > Naval Architecture and Shipbuilding Engineering > 36201-(S1) Undergraduate Thesis
Depositing User: ansi aflacha
Date Deposited: 10 Jul 2019 06:33
Last Modified: 10 Jul 2019 06:33
URI: http://repository.its.ac.id/id/eprint/63798

Actions (login required)

View Item View Item