Wardani, Melinda Kusuma (2019) Redesain Interior Sentra UKM MERR Berkonsep Modern Natural Dengan Nuansa Surabaya Sebagai Upaya Promosi. Other thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.
Preview |
Text
08411540000006-undergraduate-Thesis.pdf Download (8MB) | Preview |
Abstract
Sentra UKM MERR Surabaya adalah sebuah ikon simbolik untuk UKM (Usaha Kecil dan Menengah) yang ada di Surabaya. Sentra UKM MERR ini dibangun dengan tujuan agar tempat ini dapat mejadi tempat berkunjunya para konsumen dari seluruh Indonesia bahkan mancanegara, serta bertujuan sebagai media promosi UKM di Surabaya untuk mengenalkan produknya antara lain yaitu produk makanan, minuman, fashion, dan asesoris interior. Sentra UKM Merr memiliki beberapa fasilitas yang ada didalamnya seperti area display makanan, display fashion dan terdapat pula ruang yang digunakan sebagai seminar maupun workshop. Dibalik banyaknya potensi yang ada, tersimpan banyak dinamika terhadap perkembangan perekonomian kerakyatan di Surabaya. Mulai dari kurangnya akses pasar untuk produk-produk UKM, persaingan dengan sektor ekonomi makro, sampai tantangan pasar global dan MEA. Dalam hal ini diperlukan fasilitas pasar yang dapat menjadi wadah dan sarana promosi bagi produk UKM sehingga dapat menarik minat pengunjung. Serta perlunya desain interior Sentra UKM MERR yang dapat mencerminkan kebudayaan kota Surabaya. Dalam mengatasi permasalahan yang ada, maka perlunya desain Interior yang dapat mencerminkan kota Surabaya dengan menerapkan konsep modern pada seluruh ruang dan menerapkan icon-icon kota Surabaya sebagai nuansa dalam interior. Untuk menarik calon pengunjung Sentra UKM Merr maka akan diberikan fasilitas penunjang untuk mendukung aktivitas yang ada didaamnya.
===================================================================================================================================
Sentra UKM MERR Surabaya is a symbolic icon for Surabaya. The MERR UKM Center was built with the aim that this place could become a place of interest for consumers from all over Indonesia and even abroad, as well as promoting media for SMEs in Surabaya to introduce their products including food products, beverages, fashion and interior accessories. UKM Merr Center has several facilities inside such as food display area, fashion display and also space used as seminars and workshops. Behind the many potentials that exist, there is a lot of dynamics in the development of popular economy in Surabaya. Starting from the opportunity of market access for SME products, competition with the macroeconomic sector, to global market competition and MEA. In this case, market facilities are needed that can become a means and means of promotion for SME products so that they can attract visitors. As well as the need for interior design of the MERR UKM Center which can reflect the cultural city of Surabaya. In overcoming the problem, the need for Interior design can reflect the city of Surabaya by applying modern concepts to all spaces and applying the icons of Surabaya as a means in the interior. To attract prospective visitors to the UKM Merr Center, supporting facilities will be provided to support the activities in their area.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Additional Information: | RSDI 747.852 1 War r-1 |
Uncontrolled Keywords: | Sentra UKM MERRR, Permasalahan, Redesain |
Subjects: | N Fine Arts > NK Decorative arts Applied arts Decoration and ornament > NK2115.5.F77 Furniture N Fine Arts > NK Decorative arts Applied arts Decoration and ornament > NK2115 Interior decoration |
Divisions: | Faculty of Architecture, Design, and Planning > Interior Design > 90221-(S1) Undergraduate Theses |
Depositing User: | Melinda Kusuma Wardani |
Date Deposited: | 09 Apr 2025 05:58 |
Last Modified: | 09 Apr 2025 05:58 |
URI: | http://repository.its.ac.id/id/eprint/68762 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |