Perencanaan Dan Pembuatan Power Divider Dan Power Combiner Untuk Daerah VHF

Dahlan, Amir (1994) Perencanaan Dan Pembuatan Power Divider Dan Power Combiner Untuk Daerah VHF. Undergraduate thesis, Institut Technology Sepuluh Nopember.

[thumbnail of 2882200994-Undergraduate Thesis.pdf]
Preview
Text
2882200994-Undergraduate Thesis.pdf - Published Version

Download (2MB) | Preview

Abstract

Dalam beberapa aplikasi, seringkali diperlukan pencatuan daya bagi beberspa elemen dalam sistem yang membutuhkan konsumsi daya dari sebuah sumber tunggal, baik dengan karakteristik (amplituda dan fase) sama ataupun berbeda. Disisi lain akan dibutuhkan suatu
peralatan penggabung daya, jika daya dari beberapa sumber tunggal harus digabungkan untuk memperoleh daya yang cukup besar. Untuk daerah VHF, terdapat tiga jenis power divider/combiner yang dapat direalisssikan, yaitu : divider/combiner type Wilkinson, Ring hybrid dan 90o branch line coupler. Dari ketiga jenis tersebut kemudian dapat dibentuk susunan pembagi/ penggabungan jalur yang dapat membagi/menggabungkan daya ke/dari n peralatan.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: RSE 621.384 151 Dah p-1 1994
Uncontrolled Keywords: divider/combiner type Wilkinson; 90o branch line coupler
Subjects: T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering > TK5102.9 Signal processing.
T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering > TK5101 Telecommunication
Divisions: Faculty of Electrical Technology > Electrical Engineering > 20201-(S1) Undergraduate Thesis
Depositing User: Mr. Tondo Indra Nyata
Date Deposited: 26 Aug 2019 05:39
Last Modified: 26 Aug 2019 05:39
URI: http://repository.its.ac.id/id/eprint/70540

Actions (login required)

View Item View Item