Harsono, Eko (2002) Perancangan Sistem Diagnosa Penyakit Umum Berbasis Teknologi Intranet. Undergraduate thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.
Preview |
Text
2499100515-Undergraduate Thesis.pdf - Published Version Download (6MB) | Preview |
Abstract
Sistem diagnosa melalui intranet adalah suatu sistem yang dapat mendiagnosa
suatu penyakit secara jarak jauh dengan menggunakan ap/ikasi web, dengan
memberikan suatu masukan berupa data-data gejala penyakit. Untuk
mendapatkan diagnosa suatu penyakit, pengguna harus mengisi form pada
browser. Form yang Ielah diisi, dikirim ke sen;er untuk diproses. Hasil diagnosa
ini kemudian dikirim ke user melalui browser HTML. Sistem telemedis yang
dikembangkan ini terdiri sub sistem basis data penyakit, sub sistem diagnosa dan
sub sistem antar muka pemakai. Sistem ini menggunakan sen;er database yang
berbasis Microsoft Access 2000 sebagai tempat penyimpanan basis data penyakit
dan informasi hasil be/ajar. Untuk menambah atau mengambil data dari sen;er
database menggunakan halaman HJML. Diagnosa penyakit melalui media
internet menggunakan format HTML (Hyper Text Markup Language) sebagai
media yang berhubungan dengan user. Bagian pemrosesan data menggunakan
Microsoft ASP (Active Sen;er Pages) 3. 0. Hasil pengujian menunjukkan sistem ini
dapat memberikan hasil diagnosa dengan mencari alternatif suatu penyakit yang
memiliki peluang gejala-gejala penyakit yang paling besar
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Additional Information: | RSF 005.75 Har p |
Subjects: | T Technology > T Technology (General) > T57.5 Data Processing |
Divisions: | Faculty of Industrial Technology > Physics Engineering |
Depositing User: | ansi aflacha |
Date Deposited: | 07 Nov 2019 07:30 |
Last Modified: | 07 Nov 2019 07:30 |
URI: | http://repository.its.ac.id/id/eprint/71647 |
Actions (login required)
View Item |