Simulasi Otomatisasi Sistem Transfer Dan Separasi Bahan Bakar Kapal Hfo Dengan Menggunakan Plc Siemens

Cahyagi, Danang (2016) Simulasi Otomatisasi Sistem Transfer Dan Separasi Bahan Bakar Kapal Hfo Dengan Menggunakan Plc Siemens. Undergraduate thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya.

[thumbnail of 4212100131-Undergraduate_Thesis.pdf]
Preview
Text
4212100131-Undergraduate_Thesis.pdf - Published Version

Download (7MB) | Preview

Abstract

Tujuan utama dari otomatisasi sistem transfer dan
separasi bahan bakar HFO (Heavy Fuel Oil) dikapal dengan
menggunakan PLC adalah untuk mengubah operasi pengolahan
HFO yang saat ini dioperasikan secara manual oleh para kru
menjadi sistem yang mampu beroperasi secara otomatis. Pada
penelitian ini dirancang Sistem Transfer dan Separasi HFO
otomatis menggunakan PLC.Sistem ini memanfaatkan sensor
limit switch pada setiap tangki sebagai pemicu kinerja peralatan
pengolah bahan bakar seperti pompa, separator, katup, dan
pemanas.

Sensor akan diolah oleh PLC sebelum mengontrol
peralatan. Pengolahan dilakukan secara sekuensial disesuaikan
dengan urutan pengolahan. Pengolahan dilakukan dengan
rekomendasi badan klasfikasi dan produsen mesin. Proses kerja
dari setiap sistem dapat dimonitoring pada layar monitor (Human
Machine Interface). Monitor terdiri dari kinerja sistem transfer,
sistem separasi, sistem sirkulasi, dan tampilan yang memuat
keseluruhan sistem. PLC yang digunakan adalah PLC Siemens
S7-300, dengan layar monitor KTP1000. Dengan sistem ini,
pengolahan HFO dapat dioperasikan otomatis baik pada saat
kapal dalam keadaan idle maupun pada kondisi berlayar
========================================================================================The main purpose of automation ship fuel (HFO) transfer
and separating system is to convert manual operation fuel
treatment to an electronically controlled. This research would
establish automatic fuel transfer and separation system using
PLC. The new system consist high level and low level switch as
trigger for fuel oil treat equipment (valve, pump, separator, and
heater).

Level switches in tanks will be processed by PLC before
activate the fuel treat equipment. In PLC, trigger from level
switches are processed sequentially to fit in with fuel treatment
order. Fuel treatment order has been recommended by
classification society or engine maker. Work process from all
automatically system will be controller and displayed in an
interface monitor (Human Machine Interface). Interface monitor
is consist of several screens such as Transfer System, Separation
System, HFO Feed System, HFO circulating system, and one
screen for all system. This work use PLC S7-300 as controller
and KTP-1000 as interface. With this system, HFO treatment on
board can be computerized controlled when ship idle or sailing
mode

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: RSSP 629.836 Cah s
Uncontrolled Keywords: Distribusi LNG, Linear Programming, Vehicle Routing Problem, Kajian Ekonomi
Subjects: T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery > TJ213 Automatic control.
Divisions: Faculty of Marine Technology (MARTECH) > Naval Architecture and Shipbuilding Engineering > 36201-(S1) Undergraduate Thesis
Depositing User: EKO BUDI RAHARJO
Date Deposited: 19 Mar 2020 01:09
Last Modified: 19 Mar 2020 01:09
URI: http://repository.its.ac.id/id/eprint/75502

Actions (login required)

View Item View Item