PENGARUH PENGENDALIAN PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA NUKLIR (PLTN) HTGR TERHADAP PEMBENTUKAN FOULING PADA HEAT EXCHANGER

Nadyanya, Fatma Ayu (2020) PENGARUH PENGENDALIAN PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA NUKLIR (PLTN) HTGR TERHADAP PEMBENTUKAN FOULING PADA HEAT EXCHANGER. Other thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.

[thumbnail of 02311640000142-Undergraduate_Thesis.pdf]
Preview
Text
02311640000142-Undergraduate_Thesis.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Steam generator adalah sebuah heat exchanger besar pada industri PLTN yang menggunakan panas dari pendingin reaktor primer untuk membuat uap di sisi sekunder untuk menggerakkan generator turbin. Steam generator memiliki fungsi keselamatan utama yaitu sebagai pembatas antara sisi primer radioaktif dan sisi sekunder non-radioaktif. Segala hal yang menggangu kerja fungsi ini, dapat menyebabkan kegagalan serentak seperti kebocoran dan akan menjadi masalah keamanan yang sangat krusial. Steam generator sering mengalami masalah keandalan dikarenakan degradasi material, penyebabnya adalah pengendapan partikel atau fouling. Fouling merupakan timbunan membentuk kerak yang terdisi dari zat organik, korosi, dan endapan lainnya yang tidak diinginkan pada permukaan heat exchanger . Keseluruhan proses fouling diakibatkan oleh faktor pengotoran (fouling resistance). Dilakukan simulasi PLTN dengan melakukan berubahan pada beban daya dan pemodelan pada steam generator kemudian dilakukan analisis apa yang akan terjadi pada pembentukan fouling di heat exchanger tersebut. Setelah dilakukan analisa, didapatkan hasil bahwa semakin besar beban daya yang dihasilkan, maka nilai fouling resistance akan semakin kecil. Dikarenakan semakin besar beban daya, aliran massanya pada sisi shell akan bertambah sedangkan pada sisi tube selisih suhunya akan bertambah yang akan membuat nilai fouling resistance menjadi lebih kecil. Bertambahnya nilai fouling resistance akan memperkecil koefisien perpindahan panasnya.

=========================================================

Steam generator is a large heat exchanger in the nuclear power plant industry that uses heat from the primary reactor cooler to make steam on the secondary side to drive the turbine generator. Steam generator has the main safety function as a barrier between the radioactive primary side and the non-radioactive secondary side. All things that interfere with the work of this function, can cause simultaneous failure such as leakage and will be a very crucial security problem. Steam generators often experience reliability problems due to material degradation the cause is particle deposition or fouling. Fouling is a pile forming scale composed of organic substances, corrosion, and other unwanted deposits on the surface of the heat exchanger. The whole process of fouling is caused by a factor of fouling resistance. A nuclear power plant simulation is done by changing the power load and modeling on the steam generator and then analyzing what will happen to the formation of fouling in the heat exchanger. After analysis, the results show that the greater the load of power generated, the smaller the fouling resistance. Due to the greater power load, the mass flow at the shell side will increase while at the tube side the temperature difference will increase which will make the fouling resistance value smaller. Increasing fouling resistance will reduce the coefficient of heat transfer.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Aliran massa, Fouling resistance, Heat exchanger, Temperatur Mass flow, Fouling resistance, Heat exchanger, Temperature
Subjects: T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery > TJ222 Supervisory control systems.
T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery > TJ263 Heat exchangers
Divisions: Faculty of Industrial Technology and Systems Engineering (INDSYS) > Physics Engineering > 30201-(S1) Undergraduate Thesis
Depositing User: Fatma Ayu Nadyanya
Date Deposited: 13 Aug 2020 04:37
Last Modified: 07 Jun 2023 07:47
URI: http://repository.its.ac.id/id/eprint/77915

Actions (login required)

View Item View Item