Perencanaan Bucket Elevator Kapasitas 2 Ton/Jam Untuk Mengangkut Pakan Ternak Kerjasama Dengan CV. Intan Well

Juzaili, Rheza Dzulfiqar (2023) Perencanaan Bucket Elevator Kapasitas 2 Ton/Jam Untuk Mengangkut Pakan Ternak Kerjasama Dengan CV. Intan Well. Other thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.

[thumbnail of 10211710013017-Undergraduate_Thesis.pdf] Text
10211710013017-Undergraduate_Thesis.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only until 1 April 2025.

Download (4MB) | Request a copy

Abstract

Di era globalisasi dan zaman yang semakin berkembang ini segala urusan dituntut untuk cepat dan tepat waktu serta dengan hasil produksi yang maksimal, salah satu diantaranya adalah kebutuhan perusahaan untuk meningkatkan kapasitas produksi, memproduksi pakan ternak sendiri butuh ketelitian yang serius dalam proses pengerjaannya dan juga harus memperkerikan waktu produksi yang sangat efektif. Salah satu scope pengerrjaan equipment proyek pembangunan pengolahan pakan ternak proses thermal adalah bucket elevator yang dikerjakan oleh CV. Intan Well. Oleh karena itu, pada buku ini membahas tentang perhitungan perencanaan bucket elevator meliputi perencanaan rantai, sproket, poros, kemudian akan diperoleh daya motor yang dibutuhkan.
Pada perencaannya, diawali dengan studi litelatur dan observasi lapangan di CV. Intan Well. Perencanaan ini meliputi perencanaan daya yang dibutuhkan bucket elevator, Perencanaan Rantai dan Sproket, lalu Perencanaan poros.
Bucket elevator ini memiki panjang 12 meter dengan kecepatan conveyor 48m/min dan kapasitas maksimum sebesar 2ton/jam. Data hasil perhitungan daya motor yang diperlukan yaitu 0,258 kW, rantai yang digunakan yaitu DID HRS03150-S dengan diameter rantai 7,9mm dan jumlah gigi 10T, diameter sprocket 90mm.
===================================================================================================================================
In this era of globalization and growing times, all matters are demanded for fast and timely and with maximum production results, one of the among them is the need for enterprises to increase production capacity,Producing animal feed yourself requires serious accuracy in the process the work and also have to work on a very effective production time. Wrong one scope of equipment work for animal feed processing construction project process thermal is a bucket elevator worked on by CV. Intan Well. Therefore,This book discusses the calculation of elevator bucket planning including planning chains, sprockets, shafts, then the motor power will be obtained which Needed.
In his planning, it began with a study of the literature and field observations in CV. Intan Well. This planning includes planning the power required for the elevator bucket,Chain and Sprocket Planning, then Shaft planning.
This elevator bucket has a length of 12 meters with conveyor speed 48m/min and maximum capacity of 2ton/h. Data on the results of motor power calculation required which is 0.258 kW, the chain used is DID HRS03150-S with chain diameter 7.9mm and number of teeth 10T, sprocket diameter 90mm.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Bucket elevator, Chain, Sprocket, shaft, Bucket elevator, rantai, sprocket, poros.
Subjects: T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery > TJ1398 Conveyors
Divisions: Faculty of Vocational > Mechanical Industrial Engineering (D4)
Depositing User: Rheza Dzulfiqar Juzaili
Date Deposited: 24 Feb 2023 07:20
Last Modified: 24 Feb 2023 07:20
URI: http://repository.its.ac.id/id/eprint/97695

Actions (login required)

View Item View Item