Analisa Sistem Gabungan Open Ponds Dan Anaerobic Digester Untuk Proses Ekstraksi Biogas Dari Mikroalga

Kumalasari, Melati Diyah (2014) Analisa Sistem Gabungan Open Ponds Dan Anaerobic Digester Untuk Proses Ekstraksi Biogas Dari Mikroalga. Undergraduate thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.

[thumbnail of 2410100054-Undergraduate_Thesis.pdf]
Preview
Text
2410100054-Undergraduate_Thesis.pdf - Accepted Version

Download (1MB) | Preview

Abstract

Mikroalga merupakan mikroorganisme dengan kandungan
minyak sebesar 77% sehingga berpotensi dalam menghasilkan
biogas. Salah satu jenis mikroalga adalah spirulina.sp. Dalam
penelitian tugas akhir ini dibuat sebuah sistem gabungan antara
open ponds dan anaerobic digester yang digunakan untuk
ekstraksi biogas dari mikroalga, dimana mikroalga yang
digunakan adalah spirulina.,sp. Nutrisi yang diberikan berupa
CO2 dan biostarter olahan dari buah pepaya. Variasi yang
dilakukan untuk penambahan nutrisi dan CO2 adalah tanpa
penambahan, dengan penambahan 10% CO2 dan 0,75liter
biosatrter, 30% CO2 dan 1liter CO2, serta 50% CO2 dan 0,75liter.
Pada penelitian tersebut dilakukan montoring terhadap parameter
yang berpengaruh pada proses pembuatan biogas dari mikroalga
yaitu pH, temperatur, laju pertumbuhan mikroalga serta CO2
yang terserap. Dari parameter tersebut diketahui bahwa pada
volume biogas dengan variasi 50% CO2 dan 0,75liter merupakan
volume biogas yang paling besar selama 48 hari penelitian. Laju
pertumbuhan mikroalga mempunyai nilai yang semakin
meningkat seiring dengan banyaknya jumlah pertambahan CO2
dan biostarter. Dari hasil pengukuran dapat diketahui bahwa nilai
COD mengalami penurunan seiring dengan bertambahnya CO2
dan biostarter yang diberikan.
==============================================================================================================
Microalga is one of microorganisme with 77% liquids, with
the result that will be potentially for material in biofuel process.
One kind of microalga is Spirulina sp. In this final project use
Spirulina sp for raw materials. The nutrients those given in
system are CO2 and biostarter that made by papayas. There are
four variations to conver the nutrient, for the first is without
nutrients and CO2, 10% CO2 and 0,75 Kg of biostarter, 30%
CO2 and 1of Kg biostarter, and the last is 50% CO2 and 0,75 Kg
of biostarter. In this research equipped with monitoring system of
temperature, pH, velocity of microalga growth. From all those
variabels ascertainable that the biggest biogas volume when the
variation of CO2 50% and 0,75 Kg of biostarter. The velovity of
microalga growth have more and more alteration along with the
descend of COD value.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: RSF 660.299 Kum a 3100014055937
Uncontrolled Keywords: Mikroalga, Anaerobic Digester, Open Ponds,Monitoring
Subjects: Q Science > QD Chemistry > QD502 Chemical kinetics
Divisions: Faculty of Industrial Technology > Physics Engineering > 30201-(S1) Undergraduate Thesis
Depositing User: Yeni Anita Gonti
Date Deposited: 24 Sep 2020 03:44
Last Modified: 24 Sep 2020 03:44
URI: http://repository.its.ac.id/id/eprint/82023

Actions (login required)

View Item View Item