Laporan Magang 13 September- 20 Desember 2021 Proyek Pengembangan Pipa CB3 Lomanis-Tasikmalaya

Nainggolan, Yoas Marcellino (2021) Laporan Magang 13 September- 20 Desember 2021 Proyek Pengembangan Pipa CB3 Lomanis-Tasikmalaya. Project Report. [s.n.], [s.l.]. (Unpublished)

[thumbnail of 03111840000120-Project_Report.pdf]
Preview
Text
03111840000120-Project_Report.pdf - Accepted Version

Download (16MB) | Preview

Abstract

Jembatan Condong merupakan jembatan pipa milik PT.Pertamina
sebagai penopang pipa CB-1 yang terletaka pada KP 124+400 di daerah
Condong. Penggunaan jembatan Condong dimaksudkan sebagai lintasan pipa
CB-1, dimana medan yang dilalui pipa berupa sungai. Kedepannya, jembatan
ini juga akan digunakan sebagai lintasan pipa baru CB-3 sehingga perlunya
dilakukan perkuatan ataupun konstruksi tambahan guna menahan beban baru
yang akan diberikan dari pipa CB-3. Pekerjaan persiapan pada Pekerjaan Perkuatan Konstruksi Jembatan
Eksisting mencakup beberapa tahapan, namun tidak terbatas kepada,
mobilisasi personil dan peralatan, persiapan lahan kerja, survey, dan
penyetelan peralatan saja. Selama pelaksanaan kegiatan magang pada Proyek Pengembangan Pipa
CB-3 Lomanis-Tasikmalaya, penulis meninjau beberapa pekerjaan yang sudah
2
dilaksanakan pada Divisi Engineering terhitung sampai 25 November 2021.
Pekerjaan yang diberikan sebagai berikut :
1. Perencanaan rumah pipa (Block Valve)
2. Perkuatan jembatan pipa
3. Perhitungan volume jembatan
4. Pekerjaan drafting

Item Type: Monograph (Project Report)
Uncontrolled Keywords: jembatan Condong, perkuatan, beban
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General) > TA174 Computer-aided design.
T Technology > TH Building construction
T Technology > TH Building construction > TH6840 Piping installation. Pipefitting
Divisions: Faculty of Civil, Planning, and Geo Engineering (CIVPLAN) > Civil Engineering > 22201-(S1) Undergraduate Thesis
Depositing User: Yoas Marcellino Nainggolan
Date Deposited: 10 Jan 2022 08:24
Last Modified: 09 Apr 2023 23:00
URI: http://repository.its.ac.id/id/eprint/92203

Actions (login required)

View Item View Item