Sukmaningrum, Diki Enggar (2019) Penentuan Garansi Dua Dimensi dengan Mempertimbangkan Pemeliharaan Preventif (Studi Kasus : Dealer Tri Jaya Motor Pare). Other thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember.
Preview |
Text
06111540000027- Undergraduate_Thesis.pdf Download (1MB) | Preview |
Abstract
Pemeliharaan preventif merupakan kegiatan untuk menjaga keadaan peralatan sebelum peralatan itu rusak atau mencegah timbulnya kerusakan yang tak terduga. Pemeliharaan preventif merupakan inovasi yang baik dilakukan oleh produsen dalam penentuan kebijakan garansi. Pemeliharaan preventif dapat ditentukan dengan menggunakan metode analisis reliabilitas yang dapat digunakan untuk menentukan waktu yang tepat untuk melakukan pemeliharaan preventif. Metode ini bergantung pada distribusi dari data usia pakai produk tersebut. Pada penelitian ini menggunakan 3 kapasitas mesin yang berbeda-beda berdasarkan data yang didapat yaitu 125 CC, 150 CC, dan 250 CC yang mempunyai distribusi berbeda. Untuk 125 CC dan 150 CC berdistribusi Weibull dan 250 CC berdistribusi Eksponensial. Hasil yang diperoleh dari penelitian ini adalah biaya garansi yang meningkat seiring dengan peningkatan kapasitas mesin. Semakin tinggi kapasitas mesin yang ditawarkan maka biaya garansi yang harus ditanggung oleh dealer semakin besar.
===============================================================================================================================
Preventive maintenance is carried out with the goal of controlling asset condition by preventing the unexpected damaged. It is a good innovation in determining warranty policies by producers. Preventive maintenance can be determined by using the reliability analysis method that can be used to determine the right time to do preventive maintenance. This method depend on distribution the used-age data product. Using three different machine capacity 125 CC, 150 CC and 250 CC, in this study, the 125 CC and 150 CC machine capacity have Weibull distribution, and 250 CC has Exponential distribution. The result of numerical analysis presented that the higher machine capacity, the bigger warranty cost will be. It means that the higher machine capacity offered, the greater warranty costs that must be borned by the dealer.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Additional Information: | RSMa 519.287 Suk p-1 2019 |
Uncontrolled Keywords: | Pemeliharaan Preventif, Garansi, Biaya Garansi |
Subjects: | Q Science Q Science > QA Mathematics Q Science > QA Mathematics > QA276 Mathematical statistics. Time-series analysis. Failure time data analysis. Survival analysis (Biometry) |
Divisions: | Faculty of Mathematics, Computation, and Data Science > Mathematics > 44201-(S1) Undergraduate Thesis |
Depositing User: | Sukmaningrum Diki Enggar |
Date Deposited: | 05 May 2023 01:20 |
Last Modified: | 05 May 2023 01:20 |
URI: | http://repository.its.ac.id/id/eprint/63963 |
Actions (login required)
View Item |